Lima Fakta Dugaan Kartel Kremasi, dari Harga Naik Berlipat hingga Menuai Kecaman TempoMetro
TEMPO.CO, JAKARTA - . Anggota Komisi E Bidang Kesra DPRD DKI Jakarta Ima Mahdiah mendapatkan laporan dari dua warga Jakarta soal dugaan tersebut. Dua warga ini memberitahukan cerita serupa, yaitu harga paket kremasi jenazah Covid-19 naik berkali lipat menjadi Rp 45 juta hingga Rp 65 juta. 'Saya cek memang kremasi banyak dikuasai swasta dan mereka menaikkan harganya berkali-kali lipat,' kata dia saat dihubungi, Minggu, 18 Juli 2021.
Namun karena adanya pemakaman dengan protokol Covid-19, pengurus kremasi harus menyediakan alat pelindung diri dan penyemprotan disinfektan. Biaya tambahannya hanya beberapa ratus ribu rupiah. 'Betapa nyamannya kartel ini 'merampok' keluarga yang berduka,' ucap Martin.Cerita kartel tak berhenti di sini. Martin menuturkan, istrinya mendapat kabar kenalannya yang meninggal akibat Covid-19 pada Sabtu pagi, 17 Juli 2021. Jenazah Covid-19 semula akan dikremasi, tapi batal.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Fakta-fakta Perampokan Bank BUMN di Sumsel, Pelakunya Mantan Satpam - Tribunnews.comPerampokan terjadi di sebuah bank BUMN di Pagaralam, Sumatera Selatan, Jumat (16/7/2021) siang.
Baca lebih lajut »
Fakta Jeff Bezos yang Terbang ke Luar Angkasa Hari IniJeff Bezos dan tiga awak lain di kapsul Blue Origin akan melayang di luar angkasa selama kira-kira 11 menit.
Baca lebih lajut »
Infografis Cek Fakta: Waspada Terpapar Hoaks Vaksin Covid-19Hoaks seputar vaksin Covid-19 masih beredar di media sosial. Waspada, jangan sampai terpapar.
Baca lebih lajut »
Kapolres Bogor Beberkan Fakta Pembubaran Konvoi Takbir |Republika OnlineJamaah berdatangan dari beberapa gang kecil di tepian jalan.
Baca lebih lajut »