Pengurus Pusat Persatuan Bola Voli Seluruh Indonesia (PP PBVSI) menggelar Liga Voli Pantai Nasional 2022 mulai kemarin (19/12) hingga 24 Desember mendatang.
JawaPos.com-Pengurus Pusat Persatuan Bola Voli Seluruh Indonesia menggelar Liga Voli Pantai Nasional 2022 mulai kemarin hingga 24 Desember mendatang di GOR Voli Pantai Sidoarjo.
’’Jadi, kalau di indoor ada Proliga, kalau voli pantai ada Liga Voli Pantai Nasional ini,’’ kata Bambang Eko Suhartawan, panitia turnamen, kepada Jawa Pos. Total, ada 24 tim putra dan 18 tim putri yang akan bertanding di nomor 2×2. Sedangkan nomor 4×4 diikuti 8 tim putra dan 8 tim putri.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Tim putri Jabar dan putra Jatim raih juara kejurnas bola voli juniorTim putri Jawa Barat dan tim putra Jawa Timur meraih gelar juara dalam kejuaraan nasional bola voli junior di GOR Candradimuka Padepokan Voli Jenderal Polisi ...
Baca lebih lajut »
Tugu Leuit di Subang, Bukti Kota Nanas Jadi Lumbung Padi NasionalSelain terkenal dengan Kota Nanas, Kabupaten Subang juga terkenal sebagai wilayah penghasil padi. Ada Tugu Leuit yang menjadi simbolnya.
Baca lebih lajut »
Turnamen Voli HIMMUS Cup I Diikuti 32 Tim, Perebutkan Hadiah Total Rp 25 JutaHIMMUS Cup merupakan event voli yang digagas Banjar Sedahan, Desa Gulingan, Mengwi. Untuk kepanitiaannya kolaborasi antara senior dan para pemuda-pemudi Banjar Sedahan.
Baca lebih lajut »
Lagi, Korea Utara Tembakkan Rudal Balistik ke Laut Lepas Pantai TimurKorea Utara telah menembakkan dua rudal balistik jarak menengah ke laut lepas pantai timur Semenanjung Korea, menurut pejabat Korea Selatan dan Jepang.
Baca lebih lajut »
Final Piala Dunia 2022 Bertepatan dengan Hari Nasional Qatar, Apa Itu?Final Piala Dunia 2022 digelar pada 18 Desember 2022 yang sekaligus merupakan perayaan Al-Yawm Al-Watani li-Qatar atau Hari Nasional Qatar.
Baca lebih lajut »
Pesona Pantai Sembukan Wonogiri, Bisa Untuk Wisata ReligiPantai di Paranggupito banyak dipercaya sebagai lokasi pertemuan antara penguasa gaib laut selatan, Ratu Kidul dengan Panembahan Senapati, raja pertama Kerajaan Mataram Islam.
Baca lebih lajut »