Legislator tak permasalahkan Sekjen DPR rangkap jabatan sebagai Komisaris BUMN
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Anggota Komisi VI DPR, Andre Rosiade, tak mempersoalkan penunjukan Sekretaris Jenderal Indra Iskandar, menjadi komisaris PT Biro Klasifikasi Indonesia . Namun Andre berpesan kepada Indra agar tetap fokus membagi kerja tanpa menurunkan kinerja di salah satu tempat.
Baca Juga Politikus Partai Gerindra itu meyakini rangkap jabatan yang diemban Indra tidak akan memunculkan konflik kepentingan. Sebab menurutnya dirjen atau sekjen kementerian/lembaga yang merangkap sebagai komisaris BUMN tidak hanya kali ini saja.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Dimyati Natakusumah: Sah-sah Saja Sekjen DPR Jadi Komisaris BUMNWakil Ketua BURT DPR menilai sah-sah saja jika Sekjen DPR ditunjuk jadi komisaris BUMN. Sebab, Sekjen DPR merupakan ASN yang diatur pemerintah.
Baca lebih lajut »
Politikus Demokrat Kritisi Rangkap Jabatan Sekjen DPRSecara tegas dan lugas meminta Erick Tohir selaku Menteri BUMN memberhentikan sekertaris jenderal Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) sebagai komisaris BUMN. Anggota...
Baca lebih lajut »
Sekjen PBB Sampaikan Dukungan Bagi Atlet OlimpiadeDalam sebuah pesan video yang dirilis menjelang pembukaan pesta Olimpiade 2020 pada Jumat (23/7), Sekretaris Jenderal Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) Antonio Guterres mengatakan “dengan bangga ia menyampaikan rasa hormat kepada para atlet Olimpiade dunia.” Guterres juga menyampaikan ucapan...
Baca lebih lajut »
Sekjen PDIP: Konsentrasi Partai untuk Bantu Rakyat Terdampak Pandemi Covid-19Hasto Kristiyanto mengatakan, partainya tengah berkonsentrasi membantu masyarakat dalam melawan pandemi Covid-19.
Baca lebih lajut »
Politikus Demokrat Kritisi Rangkap Jabatan Sekjen DPRSecara tegas dan lugas meminta Erick Tohir selaku Menteri BUMN memberhentikan sekertaris jenderal Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) sebagai komisaris BUMN. Anggota...
Baca lebih lajut »
Ari Kuncoro Mundur, Legislator PD Minta Tak Ada Lagi Rektor Rangkap JabatanRektor UI Ari Kuncoro mundur dari Wakil Komisaris Utama BRI. Legislator PD Bramantyo Suwondo minta tak ada lagi rektor rangkap jabatan.
Baca lebih lajut »