Lebih Dari 14.000 Kendaraan di Jawa-Lampung Diminta Putar Balik

Indonesia Berita Berita

Lebih Dari 14.000 Kendaraan di Jawa-Lampung Diminta Putar Balik
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 Beritasatu
  • ⏱ Reading Time:
  • 46 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 22%
  • Publisher: 59%

Ribuan pelanggar larangan mudik itu ditindak sejak operasi digelar Jumat (24/4/2020) lalu.

Petugas gabungan mengarahkan pemudik roda empat dari arah Bekasi menuju Karawang untuk berputar arah di Perbatasan Karawang - Bekasi, Jawa Barat, Jumat . Penyekatan akses transportasi di perbatasan tersebut sebagai tindak lanjut kebijakan larangan mudik yang berlaku bagi kendaraan pribadi, angkutan umum dan motor kecuali mobil pemadam kebakaran, angkutan logistik dan kebutuhan pokok serta ambulans. - Korlantas Polri mengatakan jumlah pemudik yang tepergok dan diminta putar balik terus menurun.

“Cenderung menurun hari demi hari. Total sudah ada 9.393 kendaraan di Lampung dan Jawa yang kita tindak. Khusus untuk Polda Metro ada 4.900,” kata Benyamin.Seperti diberitakan total ada 58 titik sekat di Pulau Jawa. Rinciannya Banten ada 6 titik, di DKI Jakarta 18 titik, di Jawa Barat 17 titik, di Jawa Tengah ada 5 titik, Jogjakarta ada 3 titik, dan Jawa Timur ada 9 titik.

Cara bertindak yang dilakukan pada saat penyekatan larangan mudik itu pertama adalah sosialisasi kepada masyarakat untuk tidak mudik. Kedua membentuk pos pelayanan terpadu bersinergi dengan TNI dan instansi terkait.Pada saat di lapangan petugas menggunakan pendekatan humanis menyampaikan kepada pengendara yang kedapatan akan mudik untuk putar balik.

Sedangkan untuk logistik, bahan pokok, BBM , alat kesehatan, ekspedisi diperbolehkan untuk melewati jalan. Tidak ada penutupan jalan tol dan jalan arteri.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

Beritasatu /  🏆 26. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Dua Hari Operasi Pelarangan Mudik, Lebih dari 3.000 Kendaraan dari Jadetabek Diminta Putar Balik - Tribunnews.comDua Hari Operasi Pelarangan Mudik, Lebih dari 3.000 Kendaraan dari Jadetabek Diminta Putar Balik - Tribunnews.comKendaraan yang terjaring di pos pemantauan yaitu kendaraan pribadi, kendaraan elf ataupun armada bus. Mereka semua diminta untuk memutar balik.
Baca lebih lajut »

Lebih dari 72 Ribu Spesimen dari 56.974 Orang Diperiksa Terkait CoronaLebih dari 72 Ribu Spesimen dari 56.974 Orang Diperiksa Terkait Corona72 ribu spesimen terkait virus Corona Covid-19 itu diperiksa di 46 laboratorium.
Baca lebih lajut »

Cerita Sembuh dari Corona, Budi Karya: Nggak Sadar 14 HariCerita Sembuh dari Corona, Budi Karya: Nggak Sadar 14 Hari'Saya masuk lah RSPAD, di tengah itu baru dinyatakan COVID saya nggak tahu malah. Yang jelas saya nggak sadar 14 hari,' kisah Budi Karya. BudiKaryaSumadi via detikfinance
Baca lebih lajut »

Polisi Temukan Pemudik Bersuhu Tubuh Lebih dari 38 Derajat Celsius : Okezone NewsPolisi Temukan Pemudik Bersuhu Tubuh Lebih dari 38 Derajat Celsius : Okezone NewsPolisi dapati pemudik bersuhu badan tinggi di atas 38 derajat Celsius di Semarang Jawa Tengah - Jateng - Okezone News
Baca lebih lajut »

Lebih dari 150 Dokter Tewas Akibat Covid-19 di ItaliaLebih dari 150 Dokter Tewas Akibat Covid-19 di ItaliaPer Senin (27/4), jumlah korban tewas akibat covid-19 di Italia adalah 26.977 orang.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-06 20:35:47