Lebaran, pengunjung Taman Impian Jaya Ancol mencapai 24.000 orang pada Senin 2 April 2022.
Jakarta, Beritasatu.com - Corporate Communication PT Pembangunan Jaya Ancol, Ariyadi Eko Nugroho mengatakan, sebanyak 24.000 orang mengunjungi Taman Impian Jaya Ancol pada momen Lebaran, Senin .
"Pengunjung Ancol per pukul 13.00 WIB hari ini ada 24.000," kata Ariyadi saat dikonfirmasi Beritasatu.com.Meski demikian, Manajemen Ancol tetap menerapkan protokol kesehatan dengan ketat. Selain itu, kuota kunjungan juga masih mengikuti peraturan yaitu dibatasi pada 75 persen dari kapasitas maksimal.
“Kami buka 75 persen dari kapasitas Ancol, itu asumsinya sekitar 90.000 orang. Namun, kami akan membuka kuota awal itu 55.000,” sambungnya.Di sisi lain, Eko mengatakan bahwa tiket masuk Ancol hanya dapat dibeli secara online dan maksimal H-1 sebelum kunjungan. Tidak hanya itu, ia juga mengingatkan kepada pengunjung agar memiliki aplikasi PeduliLindungi pada smartphone masing-masing. Mengingat, pengunjung wajib melakukan scan check in di Pintu Gerbang Ancol.TAG: Lebaran Taman Impian Jaya Ancol
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Malam Takbiran, Taman Impian Jaya Ancol Tutup Lebih AwalTaman Impian Jaya Ancol, Pademangan, Jakarta Utara memastikan akan tutup lebih awal dibandingkan hari biasanya khusus pada H-1 Idul Fitri 1443 Hijriah. Taman Impian...
Baca lebih lajut »
Libur Lebaran 2022, Catat Jam Buka 4 Taman Rekreasi di JakartaSebelum berkunjung ke tempat wisata, sebaiknya kamu mengecek ketentuan penting terkait tempat tersebut, terutama yang berkaitan dengan jadwal operasional selama libur Lebaran 2022. / Travel JernihkanHarapan
Baca lebih lajut »
Taman Hiburan Pantai Kenjeran Surabaya buka selama libur LebaranObjek wisata kawasan pesisir di Kota Surabaya, Jawa Timur, yakni Taman Hiburan Pantai (THP) Kenjeran buka untuk wisatawan selama libur Lebaran atau Hari Raya ...
Baca lebih lajut »
Sambut Libur Lebaran, Wapres Cek Kesiapan Taman Margasatwa RagunanWakil Presiden (Wapres) Ma'ruf Amin mengecek kesiapan Taman Margasatwa Ragunan dalam menghadapi lonjakan pengunjung pada masa liburan lebaran, pada Minggu pagi (01/05/2022).
Baca lebih lajut »
3 Mei Libur Lebaran, Taman Margasatwa Ragunan Batasi Pengunjung 75 PersenTaman Margasatwa Ragunan (TMR), Pasar Minggu, Jakarta Selatan mulai beroperasi pada libur Lebaran kedua atau Selasa, 3 Mei 2022. Namun, jumlahnya dibatasi kapasitasnya...
Baca lebih lajut »