Lebaran Kali Ini, Parbowo-Sandi Tak Gelar Open House

Indonesia Berita Berita

Lebaran Kali Ini, Parbowo-Sandi Tak Gelar Open House
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 SINDOnews
  • ⏱ Reading Time:
  • 58 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 26%
  • Publisher: 51%

Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto memberikan kesempatan kepada seluruh staf, kader, simpatisan, dan relawan untuk berkumpul bersama keluarga tercinta di hari yang istimewa itu.

Untuk itu Prabowo tak menggelar open house atau silahturahmi secara terbuka pada momen Hari Raya Idul Fitri tahun ini.

"Pak Prabowo memberikan kesempatan kepada seluruh staf, kader, simpatisan, dan relawan untuk berkumpul bersama keluarga dihari yang istimewa ini, karena itu Pak Prabowo tidak menggelar acara open house pada tahun ini," ujR Kepala Prabowo-Sandi Media Center Ariseno Ridhwan di Jakarta, Selasa . Dia mengatakan, Prabowo Subianto akan melaksanakan salat Ied di masjid yang dibangunnya di kawasan Hambalang, Bogor, yakni Masjid Nurul Wathan."Pak Prabowo akan melaksanakan salat di Masjid Nurul Wathan di Hambalang, tetapi kita meminta kepada rekan-rekan media untuk tidak meliput kegiatan salat Ied tersebut, karena tidak elok ini sifatnya ibadah, biar semua bisa salat dengan khusyu," jelas Ariseno.

"Kami juga menyampaikan pesan dari Pak Prabowo Subianto dan Pak Sandiaga Uno untuk menyampaikan selamat merayakan Hari Raya Idul Fitri 1440 H bagi seluruh umat Islam di Indonesia maupun di dunia yang merayakan. Selamat berkumpul dengan keluarga, jadikan momen Lebaran untuk terus mempererat tali silaturahmi. Minal aidin wal faidzin mohon maaf lahir dan bathin jika ada kesalahan selama ini," pungkasnya.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

SINDOnews /  🏆 40. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Pedagang dodol Tangerang laku lima kali lipat jelang LebaranPedagang dodol Tangerang laku lima kali lipat jelang LebaranPedagang dodol di Tigaraksa Kabupaten Tangerang, Provinsi Banten mengaku dagangannya laku lima kali lipat menjelang Lebaran 2019 bila dibandingkan penjualan ...
Baca lebih lajut »

Pertama Kali Lebaran Bareng Istri, Babe Cabiita KebingunganPertama Kali Lebaran Bareng Istri, Babe Cabiita KebingunganBabe Cabiita akan mengunjungi kampung halamannya di Medan.
Baca lebih lajut »

Lagi, Sufmi Dasco Ajukan Penangguhan Penahanan, Kali Ini untuk Eggi SudjanaLagi, Sufmi Dasco Ajukan Penangguhan Penahanan, Kali Ini untuk Eggi Sudjana'Hari ini saya menyusul memberikan surat jaminan penangguhan penahanan utk Eggi Sudjana. Akan segera diproses oleh penyidik sesuai aturan....'
Baca lebih lajut »

Jelang Lebaran, Pedagang Dodol di Tangerang Laris ManisJelang Lebaran, Pedagang Dodol di Tangerang Laris ManisDodol diserbu masyarakat sehingga penjualan dodol laku lima kali lipat jelang lebaran
Baca lebih lajut »

Gagal Finis, Rossi ingin Segera Lupakan Insiden GP ItaliaGagal Finis, Rossi ingin Segera Lupakan Insiden GP ItaliaRossi menyatakan, balapan kali ini merupakan yang terburuk setelah sekian lama.
Baca lebih lajut »

Harapan Teja Paku Alam Setelah Dipanggil Memperkuat Timnas IndonesiaHarapan Teja Paku Alam Setelah Dipanggil Memperkuat Timnas Indonesia
Baca lebih lajut »

Bersegeralah Menuju AllahBersegeralah Menuju Allah
Baca lebih lajut »

Senang Mudik Lancar, Menhub: Bukti Pembangunan Tol Trans JawaSenang Mudik Lancar, Menhub: Bukti Pembangunan Tol Trans JawaMenurut Menhub Budi Karya Sumadi, kunci mudik kali ini karena pembangunan Tol Trans Jawa.
Baca lebih lajut »

Pakai Mobil Dinas untuk Mudik, PNS Bakal Kena SanksiPakai Mobil Dinas untuk Mudik, PNS Bakal Kena SanksiLarangan menggunakan kendaraan dinas ini telah sampaikan oleh Menteri PANRB Syafruddin dalam beberapa kali kesempatan.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-12 17:56:59