Menko Polhukam Mahfud MD mengajak masyarakat tetap bersyukur bisa selesai menjalani ibadah puasa selama sebulan dan menyongsong...
tahun ini memang terasa berbeda karena dirayakan saat pandemi virus Corona yang belum usai. Namun, hal itu tidak berarti mengurangi kebahagiaan dan sukacita untuk bersilaturahmi dengan keluarga, tetangga, dan kerabat lainnya.
Menteri Koordinator bidang Politik, Hukum dan Keamanan Mahfud MD mengajak masyarakat tetap bersyukur bisa selesai menjalani ibadah puasa selama sebulan dan menyongsong Lebaran meski di tengah wabah COVID-19. Kendati begitu, Mahfud meminta masyarakat untuk tetap menaati protokol kesehatan selama perayaan Idul Fitri 1441 Hijriah. Hal itu mengikuti anjuran pemerintah untuk menghindari penularan virus corona saat bersilaturahmi merayakan Lebaran.“Tetap menjaga kesehatan, mengikuti protokol kesehatan, yaitu memaki masker, cuci tangan, jaga jarak, dan hindari kerumunan,” ujar Mahfud melalui dari akun Twitter-nya @mohmahfudmd, Minggu .
Bertepatan dengan Lebaran kali ini, ia juga mengajak masyarakat untuk memanfaatkan momentum hari raya suci tersebut untuk berbuat kebaikan bagi sesama. “Mari kita bersyawal, mendaki menuju kebaikan yang lebih tinggi. Selamat Hari Raya Idul Fitri, mohon maaf lahir dan batin,” imbuh dia.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Mahfud MD laksanakan shalat Id di rumah dinasMenteri Koordinator Bidang Politik Hukum dan Keamanan Mahfud MD melaksanakan shalat Idul Fitri 1441 Hijriah secara berjamaah di rumah dinasnya di Jakarta, ...
Baca lebih lajut »
Mahfud MD Ajak Masyarakat Shalat Id di RumahAjakan untuk beribadah di rumah juga telah diserukan kepada lembaga keagamaan.
Baca lebih lajut »
Mahfud MD: Mari Salat Idulfitri dengan Khusyuk di Rumah'Dalam suasana pandemi Covid-19 mari laksanakan salat Ied dan menerima tamu di rumah dalam jumlah yang terbatas,' ujar Mahfud melalui video konferensi singkat di Jakarta, pada Jumat (22/5).
Baca lebih lajut »
Salat Id di Rumah, Mahfud MD Ajak Terapkan Protokol KesehatanMahfud MD mengajak masyarakat untuk tetap menjaga kesehatan dan mengikuti protokol kesehatan tanpa menghilangkan hubungan kemanusiaan.
Baca lebih lajut »