Direktorat Lalu Lintas Polda Metro Jaya menyediakan layanan Samsat Keliling di 14 wilayah di Jadetabek pada Senin, 29 Juli 2024.
Direktorat Lalu Lintas Polda Metro Jaya kembali menghadirkan layanan Sistem Administrasi Manunggal Satu Atap atau Samsat Keliling di 14 wilayah Jadetabek pada hari ini, Senin .
Melalui akun X resmi TMC Polda Metro Jaya, @tmcpoldametro, pihak kepolisian memerinci lokasi-lokasi layanan Samsat Keliling yang tersebar di berbagai wilayah Jadetabek.Jakarta Pusat: Halaman parkir Samsat dan Lapangan Banteng .Jakarta Barat: Mall Citraland .Jakarta Timur: Halaman parkir Samsat dan Pasar Induk Kramat Jati .Serpong: Halaman parkir Samsat Serpong dan ITC BSD .Ciputat: Kantor Kelurahan Pondok Betung dan Pasar Gintung Ciputat Timur .Kota Bekasi: Halaman parkir Samsat .
Penting untuk diingat bahwa layanan ini hanya berlaku bagi pemilik kendaraan yang tidak memiliki tunggakan pajak lebih dari satu tahun.Ganjil Genap Kembali Berlaku di Jakarta: Ini 28 Akses Gerbang Tol Dalam Kota yang Terdampak
Samsat Keliling Hari Ini Samsat Keliling Polda Metro Jaya Jadetabek
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Jadwal Samsat Keliling dan Lokasinya di Jadetabek Senin 1 Juli 2024Polda Metro Jaya membuka layanan Samsat Keliling di berbagai lokasi di Jadetabek pada Senin 1 Juli 2024. Ini jadwal dan lokasi Samsat Keliling hari ini.
Baca lebih lajut »
Cek Lokasi Layanan Samsat Keliling Jadetabek Senin 22 Juli 2024, Buka Sampai 14.00 WIBTemukan lokasi dan jadwal layanan Samsat Keliling di wilayah Jakarta, Depok, Tangerang, dan Bekasi untuk kemudahan pengurusan STNK, BPKB, dan pajak kendaraan.
Baca lebih lajut »
Samsat Keliling Jadetabek ada di Monas hingga lapangan bola CipayungDirektorat Lalu Lintas Polda Metro Jaya kembali menyediakan layanan Sistem Administrasi Manunggal Satu Atap (Samsat) Keliling bagi masyarakat di 14 wilayah ...
Baca lebih lajut »
Tersedia 24 lokasi Samsat Keliling di JadetabekSubdit Registrasi dan Identifikasi (Regident) Direktorat Lalu Lintas Polda Metro Jaya telah menyediakan layanan 24 lokasi Sistem Administrasi Manunggal Satu ...
Baca lebih lajut »
Rabu, Samsat Keliling juga masih ada di 14 wilayah JadetabekPolda Metro Jaya juga masih membuka layanan Sistem Administrasi Manunggal Satu Atap (Samsat) Keliling yang berkolaborasi dengan Dinas Pendapatan Daerah di 14 ...
Baca lebih lajut »
Selasa, masih tersedia Samsat Keliling di JadetabekPolda Metro Jaya masih menyediakan layanan Sistem Administrasi Manunggal Satu Atap (Samsat) Keliling untuk membantu para wajib pajak dalam membayar pajak ...
Baca lebih lajut »