Perdana Menteri Spanyol Pedro Sanchez mengizinkan para pemain sepakbola menggelar latihan individu mulai 4 Mei.
Kapten Valencia, Dani Parejo merayakan gol yang dicetaknya ke gawang Deporivo Alaves bersama Denis Cheryshev dalam kompetisi La Liga, 6 Maret 2020. - Perdana Menteri Spanyol, Pedro Sanchez, mengumumkan bahwa atlet-atlet olahraga profesioanal Spanyol, termasuk para pemain sepakbola La Liga, boleh melakukan latihan pribadi mulai 4 Mei, sebelum negeri itu dinyatakan kembali normal.
Melihat kondisi saat ini, Sanchez sangat optimistis bahwa kompetisi sepakbola Spanyol akan segera bergulir kembali, setelah dihentikan sementara sejak pertengahan Maret 2020. "Para atlet profesional akan kembali berlatih secara mandiri mulai 4 Mei.
Pada fase 2, kegiatan-kegiatan kebudayaan hanya boleh diikuti oleh tidak lebih dari 50 orang dan dilangsungkan di dalam ruangan tertutup. Sementara kerumunan di ruang terbuka yang melibatkan lebih dari 400 orang diperbolehkan selama mereka semua mendapat tempat duduk.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Para Pemain Serie A Pertanyakan Larangan Latihan di Pusat Latihan Sebelum 18 MeiPara pemain Liga Serie A Italia memprotes kebijakan Pemerintah Italia yang membolehkan mereka berlatih mandiri di ruang publik, bukan di tempat latihan klub.
Baca lebih lajut »
Klub Italia Bisa Kembali Latihan pada 18 Mei |Republika OnlinePM Italia Giuseppe Conte mengumumkan pelonggaran aturan lockdown.
Baca lebih lajut »
Italia Cabut Lockdown, Pemain Serie A Bisa Latihan Lagi 4 MeiItalia akan membuka lockdown mulai 4 Mei 2020. Pemain Serie A pun sudah bisa latihan lagi.
Baca lebih lajut »
Klub La Liga Boleh Gelar Latihan Mulai 4 MeiLa Liga, kompetisi sepak bola tertinggi di Spanyol telah dihentikan sejak 12 Maret lalu akibat pandemi virus korona.
Baca lebih lajut »
Setelah Italia, Spanyol Izinkan Pesepak Bola Latihan Lagi 4 MeiPemerintah Spanyol mengikuti langkah Italia mengizinkan atlet profesional termasuk pesepak bola kembali berlatih di luar ruangan mulai 4 Mei 2020.
Baca lebih lajut »