Kerusuhan terjadi di Lapas Klas II B Sorong, Papua Barat, Rabu (22/4/2020) malam.
Ratusan tahanan dan narapidana mengamuk dan membakar ban bekas di dalamKerusuhan terjadi karena mereka menuntut dibebaskan. Diketahui terdapat 335 tahanan dan narapidana di lapas tersebut.
Ratusan napi di lapas itu cemburu karena ada 50 temannya sesama napi mendapatkan program asimilasi dan akan dibebaskan. "Mereka minta bebaskan semua. Mereka berhak untuk hidup. Sementara kita perhatikan semua," ujar Kepala Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIB Sorong, Minus Ananto, Rabu malam.Sebanyak 300 personel gabungan dari TNI-Polri diterjunkan untuk mengamankan situasi.
Selain itu, ada 3 unit mobil pemadam kebakaran milik Pemkot Sorong dan 1 mobil water cannon disiagakan untuk mengantisipasi terjadinya kebakaran. Kapolres Sorong Kota AKBP Ari Nyoto mengatakan, saat ini pihaknya terus berjaga untuk menjaga situasi."Kita sampaikan ke atas, tapi malam ini kita sudah sampaikan agar tenang dulu. Kami pastikan situasi di sini aman terkendali," ujar Ari Nyoto.Menangkan e-Voucher Belanja total jutaan rupiah. Kumpulkan poin di
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Ratusan Napi di Sorong Rusuh Minta Dibebaskan Saat Pandemi CoronaRatusan Warga Binaan di Lapas Sorong, Papua Barat membuat kerusuhan. Mereka ingin dibebaskan dengan alasan kemanusiaan di tengah pandemi Corona di Indonesia.
Baca lebih lajut »
Satgas: Jika Pandemi tak Terkendali, Sorong akan PSBB |Republika OnlineSatu orang telah meninggal dunia dan empat orang masih dalam penanganan.
Baca lebih lajut »
Bupati Sorong Bagikan Sembako Untuk Warga Terdampak Covid-19Dalam arahan singkatnya ketika membagikan sembako, Bupati Sorong mengingatkan warga agar mengikuti anjuran pemerintah untuk menjaga pola hidup sehat dan bersih.
Baca lebih lajut »
Hadapi Corona, MS Glow-ACT Dibantu Penghuni Lapas Wanita |Republika OnlinePara warga binaan Lapas Perempuan diberdayakan untuk membuat masker.
Baca lebih lajut »
28 Residivis, Polri Minta Lapas Beri Alamat Napi AsimilasiPolri meminta lapas dan rutan memberi alamat napi program asimilasi dan integrasi selama pandemi Corona untuk mencegah kejahatan berulang.
Baca lebih lajut »
ACT Gandeng Lapas Perempuan Malang Produksi 10 Ribu Masker |Republika OnlinePelibatan para warga binaan perempuan ini sekaligus memperingati Hari Kartini
Baca lebih lajut »