Langkah Pengentasan Kemiskinan-Pengangguran ala Acep dan Syaikhu

Acep Adang Berita

Langkah Pengentasan Kemiskinan-Pengangguran ala Acep dan Syaikhu
Calon Gubernur Jabar Acep AdangPengentasanUrut
  • 📰 detikcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 84 sec. here
  • 33 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 142%
  • Publisher: 51%

Calon Gubernur Jabar Acep Adang dan Ahmad Syaikhu sepakat atasi kemiskinan dan pengangguran. Mereka paparkan program unggulan dalam debat publik Pilgub 2024.

Senin, 11 Nov 2024 21:54 WIBCalon Gubernur Jabar nomor urut 1 dan 3, Acep Adang Ruhiat serta Ahmad Syaikhu sepakat jika kemiskinan dan pengangguran di Jabar harus dientaskan. Keduanya punya langkah masing-masing terkait persoalan itu.

Hal tersebut diungkapkan Acep Adang dan Ahmad Syaikhu dalam debat publik perdana Pilgub Jabar 2024. Acep Adang mulanya bertanya kepada Syaikhu soal upaya pengentasan kemiskinan, kebodohan dan pengangguran di Jabar."Kami punya 3 program unggulan, yaitu 1 desa 1 industri, ini akan dikembangkan dan dikolaborasikan dengan kepala desa," kata Syaikhu menjawab pertanyaan Acep Adang.Selain itu, Syaikhu menyebut pihaknya yakin Jabar memiliki banyak sosok dengan keunggulan SDM.

"Jabar banyak orang yang memiliki keunggulan SDM, karena itu kita akan sambungkan dengan kebutuhan di tingkat dunia untuk mengirimkan ke berbagai negara. Berbagai persoalan terkendala biaya, maka diperlukan kredit ASIH Rakyat," ujarnya.Acep mengaku setuju dengan jawaban Syaikhu. Menurut Acep, diperlukan pelayanan publik maksimal khususnya kepada masyarakat yang kurang beruntung.

"Kami ingin membahagiakan para buruh, petani, nelayan dan pelaku UKM sehingga mereka dapat perhatian khusus dari pemerintah, dengan 1 juta lapangan kerja, kartu wirausaha dan 50 ribu peluang usaha baru untuk ibu rumah tangga," tegasnya.Syaikhu sendiri senang dengan respons Acep Adang. Menurutnya, untuk menyukseskan program unggulannya dalam pengentasan kemiskinan, diperlukan kolaborasi yang berjalan baik antara pemerintah dengan pihak lainnya.

"Terimakasih atas kesepakatan cagub nomor 1, ini membuktikan kunci sukses untuk tiga program unggulan tadi adalah kolaborasi diantara kita. Kolaborasi harus dilakukan baik antara provinsi dengan pusat, provinsi dengan kabupaten, dengan dunia usaha dan seluruh stakeholder yang ada," tutup Syaikhu.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

detikcom /  🏆 29. in İD

Calon Gubernur Jabar Acep Adang Pengentasan Urut Ala Acep Pilgub Jabar 2024 Langkah Pengentasan Kemiskinan-Pengangguran Ala Ac Nelayan Pelaku Jabar Acep Kredit Ahmad Syaikhu Calon Gubernur Jabar Nomor Urut 1 Acep Adang Ruhiat Rakyat Buruh Tangga Sdm Pemerintah Asih Pilgub Debat Pilgub Jabar 2024 Pilgub Jabar Pilkada Jabar Pilkada Serentak Pilkada 2024 Berita Jabar Jawa Barat Bandung Pengangguran Kemiskinan

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

China luncurkan langkah-langkah untuk dukung keuangan hijauChina luncurkan langkah-langkah untuk dukung keuangan hijauChina meluncurkan sebuah pedoman tentang pengembangan keuangan hijau, yang menguraikan 19 langkah penting bagi sektor-sektor utama guna mendorong pembangunan ...
Baca lebih lajut »

China luncurkan langkah-langkah baru untuk stabilkan pasar perumahanChina luncurkan langkah-langkah baru untuk stabilkan pasar perumahanSejumlah pejabat China pada Kamis (17/10) mengumumkan sederet langkah baru untuk memperkuat tanda-tanda stabilisasi di sektor properti, setelah serangkaian ...
Baca lebih lajut »

Budiman Sudjatmiko Ungkap Pembahasan Sidang Kabinet Perdana: Langkah-langkah yang Perlu Diambil...Budiman Sudjatmiko Ungkap Pembahasan Sidang Kabinet Perdana: Langkah-langkah yang Perlu Diambil...Berita Budiman Sudjatmiko Ungkap Pembahasan Sidang Kabinet Perdana: Langkah-langkah yang Perlu Diambil... terbaru hari ini 2024-10-23 16:47:44 dari sumber yang terpercaya
Baca lebih lajut »

Panduan Dasar Akuntansi untuk Pemula Langkah Demi LangkahPanduan Dasar Akuntansi untuk Pemula Langkah Demi LangkahAkuntansi berfungsi untuk memberikan informasi yang relevan dan akurat mengenai posisi keuangan dan kinerja suatu entitas kepada berbagai pihak yang berkepentingan
Baca lebih lajut »

Cara Transfer Saldo GoPay ke DANA, Ikuti Langkah-langkah IniCara Transfer Saldo GoPay ke DANA, Ikuti Langkah-langkah IniJika memiliki saldo GoPay dan ingin memindahkan ke DANA, Anda dapat melakukannya dengan sangat praktis.
Baca lebih lajut »

Sektor manufaktur China kembali masuki zona ekspansi pada Oktober 2024 di tengah langkah-langkah propertumbuhanSektor manufaktur China kembali masuki zona ekspansi pada Oktober 2024 di tengah langkah-langkah propertumbuhanSektor manufaktur China kembali memasuki zona ekspansi pada Oktober 2024 setelah lima bulan berturut-turut mengalami kontraksi menyusul dukungan kebijakan ...
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-15 04:17:33