Erick Thohir mengusulkan pemanfaatan teknologi VAR di liga profesional Indonesia.
REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA - Menteri BUMN sekaligus salah satu calon kuat Ketua PSSI, Erick Thohir, monyoroti buruknya kinerja wasit baik di liga 1, liga 2, sampai liga 3.Menurut Erick, wasit Indonesia harus didorong dengan keberadaan teknologi seperti asisten video wasit, atau VAR di liga profesional Indonesia.
Untuk menciptakan sepak bola yang bersih dan prestasi, Erick Thohir pun berkeinginan menerapkan teknologi VAR di sepak bola profesional Indonesia agar tidak ada manipulasi pertandingan lewat wasit. Pasalnya, ada kecurigaan para mafia bola sering menggunakan wasit untuk memuluskan permainan kotor mereka.
Mantan Bos Inter Milan itu pun mengakui, hampir seluruh ketua-ketua PSSI sudah menggunakan teori-teori mereka untuk membangun sepak bola Indonesia, namun mereka tidak berani mengambil langkah tegas dan berani menyingkirkan orang-orang lama yang diketahui sering menggunakan organisasi untuk kepentingan kelompok dan pribadi mereka.
“Sangat bagus, kalau di Liga Profesional Indonesia bisa pakai VAR. Tapi harus dilihat juga apakah infrastrukturnya dapat tersedia di semua wilayah Indonesia. Belum lagi biaya infrastruktur VAR yang konon sangat mahal sekali biayanya,” kata Rikky Daulay. Terkait bersih-bersih PSSI, Rikky Daulay berkeyakinan Erick akan mampu mewujudkan sepak bola yang bersih, seperti yang pernah ia lakukan di kementerian BUMN. Ia optimis Erick mampu menyingkirkan oknum di tubuh PSSI yang selama ini menjadi faktor kemunduran sepak bola Indonesia.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Erick Thohir Kasihan Sama Wasit Liga Indonesia | Goal.com IndonesiaSalah satu masalah dari Liga Indonesia adalah wasit yang kualitasnya kerap jadi sorotan. Liga1
Baca lebih lajut »
Erick Thohir: 80 Persen Produk Susu Masih Impor Erick Ajak Frisian Flag Kerja SamaFrisian Flag tertarik untuk menjalin kerja sama dengan Indonesia, mengingat pasar Indonesia merupakan terbesar kedua setelah China.
Baca lebih lajut »
Resesi Hantui Dunia, Erick Thohir: Indonesia Masih Tumbuh 5%Resesi mengancam negara-negara di dunia. Merespons hal itu, Menteri BUMN Erick Thohir optimistis ekonomi Indonesia masih bisa tumbuh 5%.
Baca lebih lajut »
Pengamat Nilai Erick Thohir Wakili Semangat Anti Korupsi Masyarakat IndonesiaMenteri BUMN Erick Thohir diniliai pengamat dari Institute for Digital Democracy (IDD) Yogyakarta, Bambang Arianto sebagai sosok yang mewakili semangat anti korupsi...
Baca lebih lajut »
Indonesia Moeda Kalbar: Erick Thohir Figur Tepat Pilihan Anak Muda |Republika OnlineErick Thohir dideklarasikan sebagai figur keteladanan baru untuk Indonesia.
Baca lebih lajut »
Pakdenya Muhaimin 'Serang' Erick Thohir, Wasekjen PBNU Angkat BicaraPakdenya Muhaimin Iskandar 'menyerang' Erick Thohir, Wasekjen PBNU Sulaeman Tanjung angkat bicara.
Baca lebih lajut »