Provinsi Riau berpotensi tidak bisa mencairkan Dana Alokasi Khusus (DAK) fisik sebesar Rp1,3 triliun, dari total alokasi tahun ini yang sebesar Rp1,9 triliun, ...
Kepala Kantor Direktorat Jenderal Perbendaharaan Provinsi Riau Bakhtaruddin . Pekanbaru - Provinsi Riau berpotensi tidak bisa mencairkan Dana Alokasi Khusus fisik sebesar Rp1,3 triliun, dari total alokasi tahun ini yang sebesar Rp1,9 triliun, jika pengajuan berkas pencairan tahap II tidak segera dilakukan.persyaratan penyaluran DAK fsik dari pemda paling lambat tanggal 21 Oktober 2019," kata Kepala Kantor Direktorat Jenderal Perbendaharaan Provinsi Riau Bakhtaruddin di Pekanbaru, Sabtu.
Ia merinci realisasi DAK fisik Riau hingga kini baru Rp668,95 miliar atau 34,3 persen dari pagu Rp1,9 triliun. Jumlah ini sangat minim dan tidak sesuai target salur per tahapan yang sudahMenurut dia, kegagalan pemda dalam mencairkan DAK fisik itu selalu masalah klise yakni terlambat mengajukan berkas. Padahal syarat dan tahapan sudah disosialisasikan sejak awal tahun anggaran dan berjenjang. Walau disayangkan, setiap ada pertemuan bukan kepala OPD yang yang hadir.
Kondisi ini membuatnya prihatin atas minimnya realisasi DAK Fisik tahun 2019, padahal ini ditujukan untuk infrastruktur yang berpengaruh pada perekonomian. "Tetapi itu tidaklah hal yang signifikan karena syaratnya mudah. Pencairan DAK Fisik tahap I ada data lelangnya, jika hendak memasuki tahap II harus cair dulu tahap I karena bantuan ini sistemnya berbasis kinerja, di mana penyaluran per tahapnya tergantung realisasi sebelumnya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
SMI bukukan laba bersih Rp1,46 triliun hingga Triwulan III-2019PT Sarana Multi Infrastruktur (Persero) atau SMI membukukan laba bersih sebesar Rp1,46 triliun hingga Triwulan III-2019 atau tumbuh 16,7 persen dibandingkan ...
Baca lebih lajut »
Transaksi Kudus Ekspo ditargetkan Rp1 miliarPemerintah Kabupaten Kudus, Jawa Tengah, menargetkan nilai transaksi pada pameran bertajuk "Kudus Ekspo" yang digelar selama lima hari bisa mencapai ...
Baca lebih lajut »
Sri Mulyani: 2025, Potensi Ekonomi Digital RI Capai Rp1.800 TMenteri Keuangan Sri Mulyani menyatakan potensi ekonomi digital RIbisa menembus US$130 miliar atau Rp1.839,5 triliun pada 2025, tiga kali lipat dari tahun ini.
Baca lebih lajut »
Kredit macet pinjaman online capai Rp1,67 triliunIndustri pinjaman online tumbuh pesat dalam setahun ini. Pertumbuhan ini dibarengi dengan naiknya porsi kredit macet. Masih amankah?
Baca lebih lajut »
Kecelakaan Maut Tewaskan 6 Orang di Riau, Sopir Bus PM TOH Jadi TersangkaDalam kasus kecelakaan ini, pengemudi bus PMTOH BM 7326 AL, Indra Welly Saputra (50), ditetapkan tersangka oleh polisi dan ditahan di Polres Kuansing.
Baca lebih lajut »