Lama Dinanti, Produksi Mobil Geely di Pabrik Handal Akhirnya Terealisasi

Geely Berita

Lama Dinanti, Produksi Mobil Geely di Pabrik Handal Akhirnya Terealisasi
Geely Auto IndonesiaHandal Indonesia MotorPabrik
  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 43 sec. here
  • 9 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 45%
  • Publisher: 83%

PT Handal Indonesia Motor (Handal) resmi menjalin kerjasama dengan PT Geely Auto Indonesia. Nantinya, lini produk mobil Geely akan dirakit di pabrik milik Handal.

PT Handal Indonesia Motor resmi menjalin kerjasama dengan PT Geely Auto Indonesia. Nantinya, lini produk mobil Geely akan dirakit di pabrik milik Handal.

Menurut dia, di masa depan kerjasama ini akan sangat bermanfaat untuk mendukung satu sama lain. 'Kita akan menciptakan model dan produk terbaik kita lewat fasilitas perakitan PT Handal Indonesia Motor,' ujar Victor. Sementara itu, Denny Siregar, Chief Executive Officer PT Handal Indonesia Motor, turut menyambut baik kolaborasi yang terjadi pada awal tahun 2025.

'Kami juga berharap untuk kerjasama yang produktif, untuk masa depan industri otomotif Indonesia yang berkelanjutan. Kami yakin Geely akan menjadi salah satu brand yang terbesar di Indonesia, di masa depan,' tambahnya.Potensi BesarWakil Presiden Komisaris PT Handal Indonesia Motor Jongkie D. Sugiarto menyebut, Geely memiliki masa depan yang sangat baik di Indonesia. Menurutnya, dibandingkan dengan negara lain di ASEAN, Indonesia adalah pasar yang terbesar.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

liputan6dotcom /  🏆 4. in İD

Geely Auto Indonesia Handal Indonesia Motor Pabrik Pabrik Handal Mobil Listrik PHEV Industri Otomotif

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Geely Rangkul Handal untuk Rakit Mobil Listrik Pertamanya di IndonesiaGeely Rangkul Handal untuk Rakit Mobil Listrik Pertamanya di IndonesiaGeely mengumumkan kerja sama dengan PT Handal Indonesia Motor (HIM) untuk menyediakan fasilitas produksi di Indonesia.
Baca lebih lajut »

Auto Geely Jalin Kemitraan Strategis dengan PT Handal Indonesia MotorAuto Geely Jalin Kemitraan Strategis dengan PT Handal Indonesia MotorPabrikan otomotif Tiongkok, Auto Geely, menjalin kemitraan strategis dengan PT Handal Indonesia Motor untuk memperkuat kemampuan manufaktur lokal dan mendukung pertumbuhan industri otomotif di Indonesia. Fokus utama kemitraan adalah pembangunan pabrik baru milik Handal di Bekasi yang akan memproduksi model Geely EX5 secara lokal. Selain itu, Geely akan menghadirkan teknologi terkini dan teknik perakitan modern untuk meningkatkan standar manufaktur di Indonesia. Geely berencana memperkenalkan model listrik murni (BEV) pada 5-7 model dalam 3 tahun mendatang, meliputi SUV, MPV, dan mesin konvensional (ICE).
Baca lebih lajut »

Geely Berkolaborasi dengan Handal untuk Debut di IndonesiaGeely Berkolaborasi dengan Handal untuk Debut di IndonesiaGeely Auto resmi memasuki pasar otomotif Indonesia dengan bermitra dengan pabrik Handal untuk memproduksi model EX5. Kolaborasi ini menandai komitmen Geely untuk meningkatkan kemampuan manufaktur lokal dan berkontribusi pada pengembangan industri otomotif Indonesia.
Baca lebih lajut »

Geely Luncurkan Mobil Listrik pertamanya di Indonesia: Geely EX5Geely Luncurkan Mobil Listrik pertamanya di Indonesia: Geely EX5PT Geely Auto Indonesia resmi meluncurkan mobil listrik pertamanya untuk pasar Indonesia, yaitu Geely EX5. Mobil ini hadir dalam dua varian, EX5 Max dan EX5 Pro, dengan harga yang belum diumumkan dan diperkirakan akan diumumkan saat pameran otomotif IIMS 2025. Geely membuka pre-booking dengan harga Rp10 ribu hingga 12 Februari 2025, yang memberikan bonus asuransi senilai Rp10 juta.
Baca lebih lajut »

Cukup Siapkan Rp 10 Ribu, Anda Sudah Bisa Pesan Geely EX5Cukup Siapkan Rp 10 Ribu, Anda Sudah Bisa Pesan Geely EX5JPNN.com : Geely akhirnya memantapkan jejaknya di Indonesia dengan meluncurkan mobil listrik terbaru, Geely EX5.
Baca lebih lajut »

Geely Auto Resmi Masuk Indonesia, Luncurkan SUV Listrik PerdanaGeely Auto Resmi Masuk Indonesia, Luncurkan SUV Listrik PerdanaGeely Auto, bagian dari raksasa otomotif China Geely Holding Group, akan resmi masuk ke pasar Indonesia pada Januari 2024 dengan peluncuran mobil pertamanya, sebuah SUV listrik bernama Geely EX5.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-13 14:08:13