Laju Inflasi Mei 2020 di Cilacap Tertinggi di Jawa Tengah |Republika Online

Indonesia Berita Berita

Laju Inflasi Mei 2020 di Cilacap Tertinggi di Jawa Tengah |Republika Online
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 46 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 22%
  • Publisher: 63%

TPID Kabupaten Banyumas pada Mei 2020 telah melakukan berbagai kegiatan.

REPUBLIKA.CO.ID, PURWOKERTO -- Laju inflasi Kota Cilacap, Jawa Tengah, pada Mei 2020 menjadi yang tertinggi di Jateng. Kepala Perwakilan Bank Indonesia Purwokerto, Samsun Hadi menyebutkan, laju inflasi Kota Cilacap pada Mei 2020 tercatat 0,29 persen .

Ia menyebutkan, laju inflasi Kota Cilacap ini didorong oleh kenaikan harga komoditas pada kelompok kesehatan, makanan, minuman, tembakau, serta transportasi. ''Kelompok kesehatan memberikan andil sebesar 0,12 persen, seiring dengan peningkatan harga sub kelompok jasa rawat jalan, jasa rawat inap, pembelian vitamin,'' katanya.

Pada Juni 2020, Samsun Hadi memperkirakan, Kota Cilacap masih akan mengalami inflasi di rentang 0,10 persen-0,30 persen . Sedangkan sumber tekanan inflasi terutama berasal dari kelompok kesehatan, makanan, minuman, dan tembakau serta rekreasi seiring dengan rencana pemberlakuan new normal oleh pemerintah.

''Inflasi Mei 2020 di Purwokerto bersumber dari peningkatan harga komoditas pada kelompok makanan, minuman, dan tembakau, perawatan pribadi dan jasa lainnya, serta perlengkapan dan pemeliharaan rutin rumah tangga,'' jelasnya.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

republikaonline /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Inflasi DIY Mei 2020 Kembali MeningkatInflasi DIY Mei 2020 Kembali MeningkatPasokan yang melimpah pada beberapa komoditas pangan utama menyebabkan deflasi kelompok volatile food seperti bawang putih, cabai yang harganya turun
Baca lebih lajut »

BPS Sebut Harga Beras Turun pada Mei 2020BPS Sebut Harga Beras Turun pada Mei 2020BPS mencatat harga beras semua jenis di tingkat penggilingan turun pada Mei 2020 berdasarkan observasi di 835 perusahaan di 31 provinsi.
Baca lebih lajut »

Ini Daftar Smartphone Terkencang Mei 2020 Versi AnTuTu, Oppo Find X2 Pro TeratasIni Daftar Smartphone Terkencang Mei 2020 Versi AnTuTu, Oppo Find X2 Pro TeratasDaftar ini dikuasai oleh ponsel dengan chipset Snapdragon 865
Baca lebih lajut »

Kilas Balik PSBB Depok pada Mei 2020: Kejutan di Ujung BulanKilas Balik PSBB Depok pada Mei 2020: Kejutan di Ujung BulanBulan Mei 2020 dianggap saat-saat penerapan PSBB di Depok nampak efektif. Salah satunya karena pemberlakukan sanksi bagi pelanggar.
Baca lebih lajut »

OJK Catat Pembelian Saham di Mei 2020 Capai Rp 8 TriliunOJK Catat Pembelian Saham di Mei 2020 Capai Rp 8 TriliunOJK mencatat IHSG pada Mei 2020 sudah mulai bergerak stabil cenderung menguat
Baca lebih lajut »

Inflasi Mei Hanya 0,07%, Penyebabnya karena PSBB : Okezone EconomyInflasi Mei Hanya 0,07%, Penyebabnya karena PSBB : Okezone EconomyInflasi Mei Hanya 0,07%, Penyebabnya karena PSBB TauCepatTanpaBatas Keuangan Ekonomi Ekonomi EkonomiIndonesia .
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-01 10:51:07