Laga Barcelona Vs Frankfurt seperti Final, Suporter Lawan 'Invasi' Camp Nou

Indonesia Berita Berita

Laga Barcelona Vs Frankfurt seperti Final, Suporter Lawan 'Invasi' Camp Nou
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 KompasBola
  • ⏱ Reading Time:
  • 30 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 15%
  • Publisher: 68%

Xavi Hernandez mengibaratkan laga Barcelona vs Eintracht Frankfurt seperti partai final karena Camp Nou terbelah jadi dua kubu.

Di luar dugaan, tuan rumah Barcelona dipaksa bertekuk lutut di hadapan sang tamu Frankfurt. Mereka takluk 2-3.melalui Sergio Busquets dan Memphis Depay .

Itu tidak cukup untuk membalas tiga gol dari Frankfurt yang dicetak oleh Filip Kostic Rafael Borre .Kekalahan itu menyebabkan Barcelona harus menyudahi perjalanan mereka di Liga Europa musim ini. Barcelona kalah 3-4 secara agregat dari Eintracht Frankfurt. Pada leg pertama, kedua tim bermain sama kuat 1-1.

Selepas pertandingan, pelatih Barcelona Xavi Hernandez menyoroti atmosfer Camp Nou yang menurutnya tak menguntungkan timnya."Itu tidak membantu. Suasananya di Camp Nou seperti pertandingan final di tempat netral," ucap Xavi, dikutip dari laman resmi UEFA.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

KompasBola /  🏆 10. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama



Render Time: 2025-03-11 05:53:25