Kylian Mbappe Putuskan Pergi dari PSG pada 2024

Indonesia Berita Berita

Kylian Mbappe Putuskan Pergi dari PSG pada 2024
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 KompasBola
  • ⏱ Reading Time:
  • 33 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 17%
  • Publisher: 68%

Penyerang asal Perancis, Kylian Mbappe, memutuskan untuk pergi dari Paris Saint-Germain (PSG) pada bursa transfer musim panas 2024.

sejatinya memiliki kontrak sampai tahun 2025. Namun, dia mempunyai kuasa untuk pergi dari PSG pada tahun 2024.

Pakar transfer Eropa, Fabrizio Romano, mengatakan bahwa Mbappe telah berkomunikasi dengan pihak PSG soal keputusannya tak memperpanjang kontrak hingga 2025.Namun, PSG tidak menginginkan untuk melepas Kylian Mbappe dengan status bebas transfer pada musim panas 2024. Oleh karena itu, tim berjuluk Les Parisiens bakal berupaya agar Kylian Mbappe menandatangani kontrak baru.

“Posisi PSG jelas. Kylian harus menandatangani kontrak baru musim panas ini atau bisa segera dijual,” kata Fabrizio Romano di media sosial Instagram. “PSG sama sekali tak berniat kehilangan Mbappe sebagai agen bebas pada musim panas 2024,” tutur dia menambahkan.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

KompasBola /  🏆 10. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Real Madrid Masih Tertarik untuk Datangkan Kylian MbappeReal Madrid Masih Tertarik untuk Datangkan Kylian MbappePRESIDEN Real Madrid Florentino Perez mengaku masih tertarik untuk memboyong Kylian Mbappe dari Paris Saint-Germain (PSG). Namun, dia tidak menjelaskan lebih lanjut tentang waktu untuk mendatangkan penyerang timnas Prancis tersebut.
Baca lebih lajut »

Puan Maharani Bilang Hattrick di Pemilu 2024 Jadi Tantangan untuk PDIPPDIP telah resmi menyatakan mengusung Ganjar Pranowo sebagai capres 2024. Namun hingga kini, PDIP masih belum menetapkan cawapres.
Baca lebih lajut »

Ini Pesan Puan ke Kader untuk Rebut Kemenangan PDIP Yogyakarta di 2024Ini Pesan Puan ke Kader untuk Rebut Kemenangan PDIP Yogyakarta di 2024Ketua DPR RI sekaligus Ketua Tim Pemenangan Pemilu 2014 PDIP Puan Maharani memberi pengarahan dalam Rakerda PDIP Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY).
Baca lebih lajut »

PPPIT Sebut Ganjar - TGB Pasangan Sempurna untuk Pilpres 2024PPPIT Sebut Ganjar - TGB Pasangan Sempurna untuk Pilpres 2024Ketua Umum PPPIT Dr. A. Rahman HI, mengatakan TGB Muhammad Zainul Majdi merupakan sosok yang pas untuk mendampingi Ganjar Pranowo pada Pilpres 2024 mendata...
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-23 04:17:37