Kylian Mbappe heran mengapa banyak fans yang merasa lega karena Lionel Messi pergi. Dia mengatakan fans PSG harusnya lebih memberi respek kepada bintang asal Argentina itu.
Liputan6.com, Jakarta Bintang Paris Saint-Germain atau PSG, Kylian Mbappe mengungkapkan kekesalannya karena tak lagi bisa main dengan Lionel Messi. Salah satu penyebabnya, Messi tak mendapatkan perlakuan sepantasnya dari fans PSG.
Ini pula yang membuat Messi makin tak nyaman di Prancis. Dia pun membulatkan tekad untuk pindah ke klub Amerika Serikat, Inter Miami di musim depan. Kylian Mbappe membela mantan rekan satu timnya itu. Dia mengatakan Messi pantas mendapatkan lebih banyak respek dari Prancis.2 dari 4 halamanPSG Kehilangan Potensi Pertahankan Pemain Terbaik di Dunia
"Kita bicara soal potensi pemain terbaik di sejarah sepak bola. ini bukan hal bagus kalau pemain seperti Messi pergi," kata Mbappe seperti dikutip espn.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Kylian Mbappe: Kepergian Lionel Messi Bukan Kabar Baik untuk PSG - Bolasport.comKepergian penyerang berusia 35 tahun itu dari PSG rupanya menyisakan berbagai tanda tanya, termasuk bagi Kylian Mbappe. Pemain timnas Prancis itu menyayangkan kepergian Messi dari Parc des Princes
Baca lebih lajut »
Kylian Mbappe Bingung Lionel Messi Tak Dihargai di PerancisDalam wawancara eksklusif bersama La Gazzetta Dello Sport, Kylian Mbappe mengaku bingung dengan perlakuan publik Perancis terhadap Lionel Messi.
Baca lebih lajut »
Kylian Mbappe: Sulit Menyamakan Rivalitas Lionel Messi Dengan Cristiano Ronaldo | Goal.com IndonesiaMbappe memuji duo 'abadi' Messi dan Ronaldo sambil mengecilkan persaingan dengan Haaland. MegaBintang
Baca lebih lajut »
PSG Terkejut Mbappe Kirim Surat Pernyataan Ingin HengkangPetinggi Paris Saint-Germain (PSG) terkejut dengan keputusan Kylian Mbappe yang tidak ingin memperbarui kontraknya.
Baca lebih lajut »
Kylian Mbappe Tulis Surat ke PSG Tak Mau Perpanjang KontrakKylian Mbappe dikabarkan sudah memberi tahu PSG bahwa dirinya tak akan memperpanjang kontrak.
Baca lebih lajut »
7 Milik Vinicius Junior, Ini Nomor Punggung yang Bisa Dipakai Kylian Mbappe di Real Madrid - Bola.net7 Milik Vinicius Junior, Ini Nomor Punggung yang Bisa Dipakai Kylian Mbappe di Real Madrid
Baca lebih lajut »