Kylian Mbappe ingin mencetak sejarah bagi negaranya yaitu mempersembahkan gelar juara Liga Champions pertama dalam 27 tahun terakhir.
Lisbon, Beritasatu.com
- Penyerang Paris Saint-Germain , Kylian Mbappe, bertekad menciptakan sejarah untuk negaranya, Prancis, dengan menjuarai Liga Champions pertama dalam 27 tahun terakhir bersama PSG. Untuk itu, dia dan kawan-kawan harus bisa mengalahkan Bayern Muenchen pada laga final yang berlangsung di Estadio da Luz, Lisbon, Senin pukul 02.00 dini hari WIB nanti.
Menjelang laga final ini, penyerang Timnas Prancis itu mengaku sangat tenang dan relaks. Laga final tersebut, kata Mbappe, juga menjadi ujian bagi kualitas sepakbola Prancis yang selama ini tidak terlalu"dianggap" di Eropa. Bagi PSG sendiri, ini adalah kesempatan perdana mereka menjadi yang terbaik di Eropa."Inilah alasan yang tepat mengapa saya datang ke sini. Saya selalu mengatakan bahwa saya ingin mencetak sejarah bagi negara saya. Sekarang, kesempatan itu datang.
Terakhir kali klub Prancis menjuarai Liga Champions terjadi pada 1993 saat Marseile mengalahkan AC Milan dengan skor tipis 1-0 pada laga final.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Final Liga Champions PSG Vs Bayern, Kylian Mbappe Ingin Cetak Sejarah'Saya selalu berkata bahwa saya ingin menulis sejarah sepak bola Perancis. Saya memiliki kesempatan untuk melakukannya besok,' kata Mbappe.
Baca lebih lajut »
PSG Vs Bayern: Kylian Mbappe Pengin Ukir Sejarah Untuk PrancisFinal Liga Champions antara PSG Vs Bayern Muenchen akan berlangsung di Lisbon, Senin (24/8) dini hari WIB. PSGVsBayern
Baca lebih lajut »
Final Liga Champions, Mbappe: Inilah Alasan Saya Gabung PSGPenyerang Paris Saint-Germain (PSG) Kylian Mbappe sangat antusias menyambut final Liga Champion melawan Bayern Munich, Minggu,...
Baca lebih lajut »
PSG Vs Bayern: Misi Mbappe Angkat Martabat Sepakbola PrancisKylian Mbappe berambisi memenangi final Liga Champions demi mengukir sejarah bareng Paris Saint-Germain. Baginya juara bareng PSG akan terasa jauh lebih nikmat.
Baca lebih lajut »
PSG VS Bayern: Neymar dan Mbappe Tak Buat Die Roten BertahanNeymar dan Kylian Mbappe tak akan membuat Bayern Munchen bermain bertahan dalam laga final di Liga Champions.
Baca lebih lajut »
Jelang PSG vs Bayern: Kingsley Coman Bongkar Kelemahan Mbappe dan Cara MenghentikannyaPemain sayap Bayern Muenchen Kingsley Coman sedikit banyak mengetahui sosok penyerang andalan Paris Saint-Germain (PSG)...
Baca lebih lajut »