Kylian Mbappe dikabarkan tolak tawaran Real Madrid lewat Whatsapp

Indonesia Berita Berita

Kylian Mbappe dikabarkan tolak tawaran Real Madrid lewat Whatsapp
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 53 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 24%
  • Publisher: 78%

Kylian Mbappe dikabarkan menolak tawaran bergabung ke Real Madrid melalui aplikasi WhatsApp setelah saga transfer panjang Kylian Mbappe akhirnya tuntas ...

Striker Paris St Germain Kylian Mbappe berfoto bersama Presiden Paris St Germain Nasser Al-Khelaifi setelah penandatanganan kontrak baru pada 21 Mei 2022

Sebelumnya, klub yang bermarkas di Santiago Bernabeu itu memang melakukan pendekatan yang agresif terhadap pemain berusia 23 tahun itu. Los Blancos dikabarkan siap menjadikan Mbappe pemain dengan gaji tertinggi di klub Spanyol tersebut. Namun, tawaran fantastis tersebut tampaknya tidak dapat membujuk Mbappe pindah ke Santiago Bernabeu. Diwartakan Sportbible, Kylian Mbappe bahkan tidak segan memberikan penolakan secara langsung kepada Presiden Real Madrid, Florentino Perez.Mbappe dikabarkan menolak tawaran tersebut dengan cara yang kurang sopan. Dia dilaporkan menolak ajakan Real Madrid via pesan WhatsApp yang dikirimkan langsung kepada Perez.

“Saya ingin berterima kasih atas kesempatan yang Anda berikan kepada saya untuk bermain di Madrid, klub sepak bola yang saya dukung sejak saya masih kecil,” lanjutnya.Mbappe saat ini sudah memutuskan untuk membela PSG selama tiga musim ke depan. Pemenang Piala Dunia itu bertekad untuk terus mencoba mendatangkan banyak trofi, termasuk Liga Champions, hingga 2025 mendatang.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

antaranews /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Kylian Mbappe Tolak Tawaran Real MadridKylian Mbappe Tolak Tawaran Real MadridRADARSOLO.ID - Kylian Mbappe akhirnya memutuskan untuk menolak tawaran Real Madrid dan memperpanjang masa kontraknya di Paris Saint-Germain (PSG).
Baca lebih lajut »

Media Prancis Sebut Kylian Mbappe Tolak Real MadridMedia Prancis Sebut Kylian Mbappe Tolak Real MadridKontrak Kylian Mbappe di PSG akan berakhir pada 30 Juni 2022 dan hingga kini belum ada kesepakatan ulang.
Baca lebih lajut »

Kylian Mbappe Dikabarkan Tolak Real Madrid dan Perpanjang Masa Kontraknya di PSGKylian Mbappe Dikabarkan Tolak Real Madrid dan Perpanjang Masa Kontraknya di PSGKylian Mbappe memutuskan untuk menolak tawaran Real Madrid dan memperpanjang masa kontraknya di Paris Saint-Germain (PSG), menurut harian olahraga Prancis L'Equipe yang dikutip Reuters pada Sabtu.
Baca lebih lajut »

Kylian Mbappe Tolak Real Madrid, Presiden Liga Spanyol Sebut Penghinaan - Bolasport.comKylian Mbappe Tolak Real Madrid, Presiden Liga Spanyol Sebut Penghinaan - Bolasport.comSebelumnya, kontrak Mbappe akan berakhir bulan depan dan dia diisukan bakal pindah ke Real Madrid yang merupakan klub impian masa kecilnya.
Baca lebih lajut »

Kylian Mbappe Batal ke Real Madrid, Tetap di PSG?Kylian Mbappe Batal ke Real Madrid, Tetap di PSG?Kylian Mbappe dilaporkan batal merapat ke Real Madrid. Ia disebut lebih memilih untuk bertahan di Paris Saint-Germain.
Baca lebih lajut »

Florentino Perez Pastikan Real Madrid Gagal Dapatkan Kylian MbappeFlorentino Perez Pastikan Real Madrid Gagal Dapatkan Kylian MbappePresiden Real Madrid, Florentino Perez, dilaporkan telah memberi tahu skuadnya bahwa mereka gagal mendatangkan Kylian Mbappe pada musim panas ini.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-04 09:34:51