Kunjungi Saudi, Putin Sepakati 20 Perjanjian

Indonesia Berita Berita

Kunjungi Saudi, Putin Sepakati 20 Perjanjian
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 Beritasatu
  • ⏱ Reading Time:
  • 41 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 20%
  • Publisher: 59%

Presiden Rusia, Vladimir Putin, menandatangani 20 perjanjian kerja sama, dalam kunjungannya ke Arab Saudi, Senin (14/10/2019).

Perjanjian kerja sama tersebut ditandatangani Vladimir Putin setelah melakukan pembicaraan resmi dengan Putra Mahkota Mohammed bin Salman.

Dalam kunjungan itu, Rusia dan Saudi menandatangani 20 kesepakatan mencakup minyak dan industri energi lainnya, navigasi ruang angkasa dan satelit, kehakiman, layanan kesehatan, administrasi pajak, kekayaan mineral, pariwisata, dan penerbangan, serta kerja sama kebudayaan dan peningkatan hubungan perdagangan.

Menteri Energi Saudi, Pangeran Abdulaziz bin Salman, mengatakan kesepakatan Saudi-Rusia hari Senin untuk memperkuat kerja sama dan stabilitas pasar minyak. Menurut Pangeran Abdulaziz bin Salman, kedua negara telah membangun fase baru kerja sama. “Pada komite bersama Saudi-Rusia, kami bekerja bersama-sama untuk harmonisasi rencana reformasi Visi Kerajaan 2030 bersama dengan tujuan strategisnya, serta rencana pembangunan strategis Rusia,” kata Pangeran Abdulaziz bin Salman.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

Beritasatu /  🏆 26. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

20 Kesepakatan Ditandatangani Saat Kunjungan Putin ke Saudi20 Kesepakatan Ditandatangani Saat Kunjungan Putin ke SaudiPembicaraan antara Putin dan Raja Salman yang dilangsungkan di Istana Al-Yamamah di Riyadh tersebut menghasilkan sekitar 20 kesepakatan dan kontrak bernilai miliaran dolar.
Baca lebih lajut »

Jelang Lawan Palestina, Timnas Arab Saudi Kunjungi Al AqshaJelang Lawan Palestina, Timnas Arab Saudi Kunjungi Al AqshaKunjungan ke Al Aqsha itu merupakan bagian dari perjalanan timnas Arab Saudi.
Baca lebih lajut »

Putin sepakati strategi nasional untuk pengembangan AI RusiaPutin sepakati strategi nasional untuk pengembangan AI RusiaPresiden Rusia Vladimir Putin menyepakati strategi nasional di negaranya terkait pengembangan kecerdasan buatan (artificial intelligence/AI) hingga 2030, ...
Baca lebih lajut »

Saudi akan buka zona logistik di Jeddah untuk penanam modal swastaSaudi akan buka zona logistik di Jeddah untuk penanam modal swastaPemerintah Arab Saudi berencana membuka zona logistik baru di Kota Jeddah yang memperbolehkan investor swasta menanamkan modalnya di kawasan itu, kata ...
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-04-25 11:37:24