Kunjungan Menteri Memantik Reaksi, Inilah Sederet Menteri yang Berkunjung ke Papua Selama Sepekan via tribunnews
TRIBUN-PAPUA, JAYAPURA – Selama sepekan ini, sejumlah menteri anggota Kabinet Indonesia Maju berkunjung ke Provinsi Papua. Kedatangan para pembantu Presiden Jokowi-Marif Amin ini, selain mengecek kesiapan tuan rumah penyelenggaraan PON XX Papua, sekaligus memantau cakupan vaksinasi Covid-19 dan perkembangan kasus aktif Covid-19 di Bumi Cenderawasih.
"Sebagai Anggota DPRP saya berpesan, kalau datang dalam ranggkan PON silahkan, tetapi di luar urusan PON dan yang menyangkut dengan politik itu tidak perlu," pintanya. Pernyataan tersebut, kata Yunus bukan untuk menyinggung para menteri kabinet Joko Widodo , tetapi sebagai masukkan agar dapat melakukan koordinasi.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Kejar Vaksinasi, Polda Papua Keliling 6 Gereja di Kota Jayapura - Tribun-papua.comPolda Papua terus mengencarkan vaksinasi Covid-19 di Bumi Cenderawasih menjelang Pekan Olahraga Nasional (PON) ke-20 mendatang.
Baca lebih lajut »
PM Lebanon Najib Mikati Bentuk Kabinet BaruPerdana Menteri Lebanon yang ditunjuk Najib Mikati mengumumkan pembentukan kabinet baru yang terdiri dari 24 menteri.
Baca lebih lajut »
Gereja Berharap Konflik Maybrat Papua Diselesaikan Secara BermartabatRibuan warga dari lima distrik di Maybrat, Papua Barat, mengungsi ke hutan karena eskalasi konflik antara TNI/Polri dan Tentara Pembebasan Nasional (TPM) Papua Barat.
Baca lebih lajut »
Polisi: Pimpinan KNPB Silas Ki otak penyerangan Posramil Kisor MaybratPolda Papua Barat mengungkap pemimpin Komite Nasional Papua Barat (KNPB) Sektor Kisor, Maybrat, Silas Ki sebagai otak dalam penyerangan Pos Koramil yang ...
Baca lebih lajut »
Gubernur Papua Apresiasi Konsistensi Presiden Jokowi Terkait PON XXGubernur Papua Lukas Enembe memberikan apresiasi yang mendalam kepada Presiden Joko Widodo atas konsistensinya menggelar PON di Papua.
Baca lebih lajut »
Ambulance Terbatas, Dirut RSUD Serui Minta Masyarakat Infokan 6 Jam Sebelum Pemakaman - Tribun-papua.comDampak dari minimnya Ambulance di Kabupaten Kepulauan Yapen, Dirut RSUD Serui meminta kepada masyarakat agar kordinasi lebih awal.
Baca lebih lajut »