Kuliah Umum di UIN Bandung, Prof Nahla Sabry El Seidy Bahas Kepemimpinan Perempuan dalam Islam

Kuliah Umum Berita

Kuliah Umum di UIN Bandung, Prof Nahla Sabry El Seidy Bahas Kepemimpinan Perempuan dalam Islam
UIN BandungKepemimpinanPerempuan
  • 📰 tribunnews
  • ⏱ Reading Time:
  • 46 sec. here
  • 8 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 43%
  • Publisher: 51%

Kuliah umum internasional di kampus UIN Sunan Gunung Djati Bandung Jumat, 12 Juli 2024 hadirkan Penasehat grand syaikh Universitas Al- Azhar Mesir

Penasehat grand syaikh Al- Azhar sekaligus Direktur Markaz Tathwir atau Pusat Pengembangan Pelajar dan Mahasiswa Asing Al-Azhar Nahla Sabry El Seidy bersama Rektor UIN Bandung Rosihon Anwar di Kuliah Umum Internasional #2 bertajuk Kepemimpinan Perempuan , Jumat, 12 Juli 2024.

Kuliah umum internasional ini diselenggarakan Pusat Studi Gender dan Anak UIN Sunan Gunung Djati Bandung.mendapat apresiasi dalam bentuk al musawah dalam berbagai level eksistensi, kontribusi, dan partisipasi baik dalam level privat maupun publik.“Karena syariat Islam sebenarnya tidak mengenal istilah diskriminasi terhadap wanita, marginilisasi terhadap perempuan, sehingga perempuan dalam syariat Islam adalah unsur pokok akan terjadinya kebangkitan umat,” tandasnya.

Nahla juga memberikan rekomendasi dari kegiatan ini kepada para pimpinan kampus untuk melibatkan lebih banyak partisipasi perempuan dalam pembuatan kebijakan kampus dan memberikan peningkatan kapasitas perempuan dalam penggunaan teknologi.Sebagai informasi, Kementerian Agama bekerja sama dengan Universitas Al-Azhar meresmikan pembangunan Markaz Tathwir cabang Indonesia yang diresmikan di Auditorium HM Rasjidi, Jakarta, Kamis .

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

tribunnews /  🏆 37. in İD

UIN Bandung Kepemimpinan Perempuan Islam Pendidikan Nasional

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Grand Syekh Al-Azhar Bakal Isi Kuliah Umum di UIN JakartaGrand Syekh Al-Azhar Bakal Isi Kuliah Umum di UIN JakartaBerita Grand Syekh Al-Azhar Bakal Isi Kuliah Umum di UIN Jakarta terbaru hari ini 2024-07-09 04:55:37 dari sumber yang terpercaya
Baca lebih lajut »

Grand Syekh Al Azhar Mesir Akan Beri Kuliah Umum di UIN Jakarta Usai Bertemu JokowiGrand Syekh Al Azhar Mesir Akan Beri Kuliah Umum di UIN Jakarta Usai Bertemu JokowiGrand Syekh Universitas Al-Azhar as-Syarif, Kairo, Mesir, Prof Dr Ahmad Muhammad Ahmed Al Tayeb diagendakan mengisi kuliah umum di UIN Jakarta
Baca lebih lajut »

Besok, Grand Syekh Al-Azhar Mesir Isi Kuliah Umum di UIN JakartaBesok, Grand Syekh Al-Azhar Mesir Isi Kuliah Umum di UIN JakartaGrand Syekh Universitas Al-Azhar as-Syarif, Kairo, Mesir, Prof. Dr. Ahmad Muhammad Ahmed Al Tayeb diagendakan mengisi kuliah umum di Universitas
Baca lebih lajut »

Grand Syekh Al-Azhar isi kuliah umum di UIN Jakarta SelasaGrand Syekh Al-Azhar isi kuliah umum di UIN Jakarta SelasaGrand Syekh Universitas Al-Azhar, Kairo, Mesir, Prof. Dr. Ahmad Muhammad Ahmed Al Tayeb, diagendakan mengisi kuliah umum di Universitas Islam Negeri (UIN) ...
Baca lebih lajut »

Usai Bertemu Jokowi, Grand Syekh Al-Azhar Akan Isi Kuliah Umum di UIN Jakarta BesokUsai Bertemu Jokowi, Grand Syekh Al-Azhar Akan Isi Kuliah Umum di UIN Jakarta BesokMenteri Agama (Menag) Yaqut Cholil Qoumas menyambut baik agenda dari Grand Syekh Al-Azhar di Indonesia. Menurut dia, hubungan baik antara Mesir dan Indonesia telah terjalin sejak kemerdekaan Republik Indonesia.
Baca lebih lajut »

Grand Syekh Al-Azhar Mesir Isi Kuliah Umum Moderasi Beragama di UIN JakartaGrand Syekh Al-Azhar Mesir Isi Kuliah Umum Moderasi Beragama di UIN JakartaSetiap harinya menurut Dr. Yuli Yasin, sejak informasi kedatangan serta rencana kegiatan kuliah umum Grand Syekh Al-Azhar di UIN Jakarta, panitia selalu mengadakan rapat
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-21 01:21:52