Kuasa Hukum Ichwan Tuankotta mengatakan pihaknya telah yakin, jika hakim bakal memberikan hukuman ringan kepada Bahar Smith.
Sementara itu, Bahar Smith mengatakan hukuman yang diputuskan oleh hakim kepadanya itu merupakan bukti bahwa keadilan masih ada di Tanah Air.
Hukuman itu lebih ringan dari tuntutan jaksa yang menuntutnya agar dihukum selama lima tahun penjara. Adapun jaksa kini menyatakan pikir-pikir terhadap putusan yang disampaikan oleh hakim. Bahar divonis enam bulan 15 hari hukuman penjara karena dinilai oleh hakim telah menyampaikan kabar tidak pasti yang berpotensi menimbulkan keonaran."Alhamdulillah ini akan jadi awal bagi masyarakat Indonesia, membuka bahwasanya menjadi awal kepercayaan, bahwasanya masih ada keadilan di negara republik ini," kata Bahar usai mendengarkan sidang vonis.
Kabar yang tak pasti itu terkait ujaran-nya saat ceramah di Kabupaten Bandung pada Desember 2021 yang diunggah di YouTube. Bahar saat itu mengatakan Rizieq Shihab dipenjara karena menggelar Maulid Nabi dan enam laskar FPI disiksa hingga tewas.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Kuasa Hukum Sebut Habib Bahar Segera Bebas |Republika OnlineKuasa hukum yakin sejak awal Habib Bahar akan divonis ringan.
Baca lebih lajut »
Alfamart Bela Karyawan, Tunjuk Hotman Paris Jadi Kuasa Hukum!Alfamart resmi menunjuk Kantor Hukum Hotman Paris selaku Kuasa Hukum untuk membela karyawannya
Baca lebih lajut »
Kasus Ancaman UU ITE, Alfamart Tunjuk Hotman Paris Jadi Kuasa HukumSeorang pegawai Alfamart diduga mendapatkan ancaman UU ITE oleh seorang ibu, yakni Mariana. Mariana tidak terima video yang berisikan dirinya tersebar di medsos.
Baca lebih lajut »
Kuasa Hukum Assange Gugat CIAMereka mengklaim hak mereka untuk mendapatkan perlindungan sebagai warga AS telah dilanggar.
Baca lebih lajut »
Surya Darmadi ke Indonesia untuk Beri Penjelasan, Kuasa Hukum: Dia Bingung Soal Korupsi Rp78 T - Pikiran-Rakyat.comSurya Darmadi akan langsung menyambangi tim penyidik untuk menjelaskan situasi tindak pidana tersebut dari sisinya.
Baca lebih lajut »