PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk (BBRI) atau BRI berhasil mencatat penyaluran kredit sebesar Rp 1.353,36 triliun hingga akhir kuartal III 2024, atau tumbuh 8,21% secara tahunan atau year on year (yoy).
PT Bank Rakyat Indonesia Tbk atau BRI berhasil mencatat penyaluran kredit sebesar Rp 1.353,36 triliun hingga akhir kuartal III 2024, atau tumbuh 8,21% secara tahunan atau year on year .
Disamping NPL, perseroan juga berhasil mencatat rasio Loan at Risk yang lebih baik, dari semula 13,80% pada akhir kuartal III 2023 menjadi 11,66% pada akhir kuartal III 2024. “Baik di front-end pada saat kita underwrite kredit-kredit yang baru kemudian mensupervisi kredit-kredit yang ada di dalam buku kita. Lebih khusus lagi sejak awal kuartal II-2024 memang kami memperketat di front-end-nya,” ucap Agus dalam keterangan resmi, dikutip Rabu .
“Kita tahu di kuartal 1 tahun ini kita sempat ada kenaikan di NPL ratio tapi dengan berbagai strategi yang kita lakukan, tidak hanya NPL sebenarnya yang turun, termasuk juga di LAR-nya juga kita mengalami penurunan,” imbuh dia.
Kredit Macet BBRI Saham Aset Bank Kredit NPL
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Kualitas Aset Semakin Baik, Intip Strategi BRI Turunkan Rasio Kredit BermasalahPT Bank Rakyat Indonesia Tbk atau BRI berhasil mencatat penyaluran kredit sebesar Rp1.353,36 triliun hingga akhir Triwulan III 2024, atau tumbuh 8,21% secara tahunan
Baca lebih lajut »
NPL Turun, Bos BRI Ungkap Kunci Mengelola Kualitas Aset KreditBank Rakyat Indonesia (BBRI) telah berhasil menurunkan rasio kredit bermasalahnya atau non performing loan (NPL) menjadi 2,9% per September 2024 ini.
Baca lebih lajut »
Dorong Kualitas Jurnalis RI, BRI Hadirkan BRI Fellowship Journalism 2025BRI Fellowship Journalism melibatkan jurnalis dengan berbagai tahapan kegiatan seperti training hingga pembelajaran singkat tentang dunia jasa keuangan.
Baca lebih lajut »
Pilpres AS Bakal Menentukan Nasib KriptoAset kripto semakin peka dengan peristiwa politik dan ekonomi karena pengakuan aset ini oleh lembaga keuangan.
Baca lebih lajut »
Timnas Indonesia Senior hingga Kelompok Umur Masuk Piala Asia, Indra Sjafri: Ini Pertanda Kualitas Semakin NaikBerita Timnas Indonesia Senior hingga Kelompok Umur Masuk Piala Asia, Indra Sjafri: Ini Pertanda Kualitas Semakin Naik terbaru hari ini 2024-10-31 23:56:50 dari sumber yang terpercaya
Baca lebih lajut »
Tingkatkan Kualitas Layanan Publik, BRI dan Ombudsman Republik Indonesia Gelar SosialisasiSebagai upaya untuk memperkuat tata kelola layanan publik, Ombudsman menggelar sosialisasi dan edukasi kepada Bank BRI tentang pencegahan maladministrasi.
Baca lebih lajut »