KPK menilai majelis kasasi tidak mempertimbangkan tindakan suap Edhy sebagai kejahatan luar biasa. Putusan itu diyakini tidak sepadan dengan derita rakyat dari tindakan Edhy.
KOMISI Pemberantasan Korupsi menyayangkan hukuman mantan Menteri Kelautan dan Perikanan Edhy Prabowo diubah menjadi lima tahun penjara melalui upaya hukum kasasi. Vonis kasasi itu diyakini tidak memberikan efek jera.
Meski begitu, KPK tidak bisa memprotes putusan kasasi Edhy. Lembaga Antikorupsi cuma bisa manut karena hakim memiliki kewenangan mutlak dalam memberikan putusan perkara. Hukuman Edhy Prabowo diubah Mahkamah Agung . Hukuman Edhy dalam kasus suap ekspor benih lobster menjadi lima tahun penjara oleh majelis kasasi.
Denda itu wajib dibayar dalam waktu sebulan setelah putusan berkekuatan hukum tetap. Jika tidak dibayarkan, hukuman penjara Edhy bakal ditambah enam bulan.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Alasan MA Sunat Hukuman Edhy Prabowo: Bekerja Baik Selama Jadi MenteriMahkamah Agung (MA) menilai Edhy Prabowo bekerja dengan baik selama menjabat sebagai Menteri Kelautan dan Perikanan (KP). Hal itu menjadi pertimbangan hakim memangkas hukumannya menjadi 5 tahun penjara. - Nasional
Baca lebih lajut »
Mahkamah Agung Korting Hukuman Edhy Prabowo Jadi 5 Tahun PenjaraMahkamah Agung memutuskan mengurangi hukuman pidana penjara mantan Menteri Kelautan dan Perikanan Edhy Prabowo menjadi 5 tahun penjara dari yang sebelumnya 9 tahun penjara. TempoNasional
Baca lebih lajut »
MA Sunat Hukuman Edhy Prabowo karena Sudah Bekerja Baik selama Jadi MenteriMA menyunat hukuman Edhy Prabowo menjadi lima tahun terkait perkara suap ekspor benur karena telah bekerja baik selama menjadi menteri Kelautan dan Perikanan.
Baca lebih lajut »
MA kurangi hukuman Edhy Prabowo menjadi lima tahun penjara - BBC News IndonesiaMahkamah Agung mengurangi hukuman Edhy Prabowo dari sembilan tahun penjara menjadi lima tahun penjara. Menurut majelis kasasi Mahkamah Agung, Edhy Prabowo telah memberi harapan besar kepada masyarakat.
Baca lebih lajut »
Vonis Edhy Prabowo Disunat karena Baik Saat Jadi Menteri, ICW: Absurd!Edhy Prabowo dikurangi hukumannya menjadi 5 tahun penjara. ICW menilai putusan kasasi Edhy Prabowo itu tidak masuk akal.
Baca lebih lajut »
Di Depan Ketua KPK, Luhut Sebut Ada yang Lebih Baik Daripada OTT, Apa Itu?. Sistem ini menurut Luhut bisa mencegah kerugian negara akibat tindak korupsi pada bisnis minerba.
Baca lebih lajut »