KPK Minta Persatuan Jaksa Tidak Lindungi Pinangki

Indonesia Berita Berita

KPK Minta Persatuan Jaksa Tidak Lindungi Pinangki
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 jpnncom
  • ⏱ Reading Time:
  • 24 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 13%
  • Publisher: 59%

Pimpinan KPK angkat suara terkait wacana Persatuan Jaksa Indonesia mendampingi Pinangki Sirna Malasari. Pendampingan itu akan membawa kecurigaan publik. KPK

jpnn.com, JAKARTA - Wakil Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi Nawawi Pamolango meminta Persatuan Jaksa Indonesia , tidak memberikan bantuan hukum kepada Jaksa Pinangki Sirna Malasari. Bagi KPK, bantuan hukum itu akan membawa konflik kepentingan. "Sudah sangat jelas akan memunculkan conflict of interest-nya," kata Nawawi saat dihubungi, Kamis .Baca Juga: Nawawi menyadari Pinangki merupakan bagian dari PJI.

Namun, perbuatan Pinangki yang melindungi buronan tidak pantas mendapat bantuan hukum. Menurutnya, hal ini justru akan menimbulkan kecurigaan publik. Terlebih, Pinangki merupakan salah satu pihak yang diduga menerima suap hasil pengurusan, perkara terpidana Djoko Tjandra di tanah air.Baca Juga: "Pendampingan itu akan makin menimbulkan prasangka kecurigaan publik dan sangat memberi kesan, ketertutupan kejagung dalam menangani kasus dimaksud," tegasnya.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

jpnncom /  🏆 25. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

KPK Minta Kejaksaan Profesional Tangani Kasus Pemerasan Guru oleh JaksaKPK Minta Kejaksaan Profesional Tangani Kasus Pemerasan Guru oleh JaksaKPK meminta Kejaksaaan Agung bersikap profesional dalam menangani kasus dugaan pemerasan oleh jaksa.
Baca lebih lajut »

KPK Merasa Lebih Ideal Tangani Pemerasan Dana BOS Oknum JaksaKPK Merasa Lebih Ideal Tangani Pemerasan Dana BOS Oknum JaksaWakil Ketua KPK Nawawi Pomolango menyebut kasus pemerasaan terkait dana BOS oleh oknum Kejari Inhu lebih baik ditangani KPK karena melibatkan penegak hukum.
Baca lebih lajut »

Nawawi Sebut Idealnya Kasus Pemerasan Oleh Jaksa ke Kepala Sekolah Ditangani KPKNawawi Sebut Idealnya Kasus Pemerasan Oleh Jaksa ke Kepala Sekolah Ditangani KPKPimpinan KPK menilai akan lebih pas kalau Kejaksaan Agung melimpahkan penanganan perkara pemerasan terhadap kepala sekolah kepada KPK.
Baca lebih lajut »

6 Bulan Tanpa Hasil, KPK Masih Optimistis Bekuk Harun Masiku6 Bulan Tanpa Hasil, KPK Masih Optimistis Bekuk Harun MasikuUpaya KPK melakukan pengejaran terhadap Harun Masiku selama lebih dari enam bulan belum juga membuahkan hasil.
Baca lebih lajut »

6 Bulan Berlalu, KPK Masih Optimistis Dapat Tangkap Harun Masiku6 Bulan Berlalu, KPK Masih Optimistis Dapat Tangkap Harun MasikuWakil Ketua KPK Lili Pintauli Siregar mengatakan, pemburuan Harun masih terus berjalan dengan melibatkan aparat kepolisian.
Baca lebih lajut »

6 Bulan Bekerja, KPK Firli Tangani 160 Perkara, 53 Tersangka6 Bulan Bekerja, KPK Firli Tangani 160 Perkara, 53 TersangkaDari 53 orang yang ditetapkan tersangka, penyidik telah menahan 38 orang.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-23 06:17:25