Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) telah mengirimkan surat panggilan untuk penjadwalan ulang pemeriksaan Dirut PT PLN nonaktif Sofyan Basir (SFB) sebagai ...
Jakarta - Komisi Pemberantasan Korupsi telah mengirimkan surat panggilan untuk penjadwalan ulang pemeriksaan Dirut PT PLN nonaktif Sofyan Basir sebagai tersangka kasus korupsi kesepakatan kontrak kerja sama pembangunan PLTU Riau-1.
"Kami ingatkan agar yang bersangkutan memenuhi panggilan ini sebagai sebuah kewajiban hukum," ucap Febri. Soesilo Aribowo, pengacara Sofyan mengatakan bahwa kliennya tidak dapat memenuhi panggilan KPK karena juga mendapat panggilan dari Kejaksaan Agung sebagai saksi terkait kasus kapal pembangkit.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
KPK minta jadwal ulang sidang praperadilan Sofyan BasirKomisi Pemberantasan Korupsi (KPK) meminta penjadwalan ulang terkait sidang praperadilan yang diajukan Direktur Utama PT PLN nonaktif Sofyan Basir (SFB) di ...
Baca lebih lajut »
KPK: Sofyan Basir Minta Penjadwalan Ulang PemeriksaanSofyan seharusnya diperiksa sebagai tersangka pada hari ini.
Baca lebih lajut »
Kasus PLTU Riau-1, Sofyan Basir Mangkir dari Pemeriksaan KPKSofyan Basir meminta penyidik menjadwalkan ulang pemeriksaannya.
Baca lebih lajut »
KPK periksa Eni Saragih untuk tersangka Sofyan BasirKomisi Pemberantasan Korupsi (KPK) pada Jumat memeriksa mantan Wakil Ketua Komisi VII DPR Eni Maulani Saragih dalam penyidikan kasus tindak pidana korupsi ...
Baca lebih lajut »
KPK Tak Masalah Sofyan Basir Cabut PraperadilanKPK menyatakan pencabutan praperadilan oleh Sofyan Basir tidak berpengaruh pada proses penyidikan yang saat ini masih dikebut.
Baca lebih lajut »
Sofyan Basir Cabut Gugatan Praperadilan Melawan KPKSofyan tidak hadir dalam pemeriksaan hari ini.
Baca lebih lajut »
Hari Ini KPK Periksa Sofyan Basir sebagai Tersangka Suap PLTUSofyan Basir merupakan tersangka baru dalam pengembangan kasus suap proyek PLTU Riau-1.
Baca lebih lajut »
Sofyan Basir tidak penuhi panggilan KPKDirut PT PLN nonaktif Sofyan Basir (SFB), tersangka kasus korupsi terkait dengan kesepakatan kontrak kerja sama pembangunan PLTU Riau-1, tidak memenuhi ...
Baca lebih lajut »
Sofyan Basir tidak Penuhi Panggilan KPKKPK memanggil Sofyan untuk diperiksa dalam kapasitasnya sebagai tersangka. KPK PLN SofyanBasir KPK_RI
Baca lebih lajut »
Sofyan Basir Tak Penuhi Panggilan KPKKPK pada hari Jumat (24/5/2019) ini memanggil Sofyan untuk diperiksa dalam kapasitasnya sebagai tersangka.
Baca lebih lajut »
KPK Ajukan Permohonan Penundaan Sidang Praperadilan Sofyan BasirKPK telah menyampaikan permohonan penundaan sidang praperadilan Direktur Utama nonaktif PT PLN Sofyan Basir pada Jumat (17/5/2019).
Baca lebih lajut »