KPK: Kasus Teror Novel Sudah Jadi Perhatian Internasional

Indonesia Berita Berita

KPK: Kasus Teror Novel Sudah Jadi Perhatian Internasional
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 Beritasatu
  • ⏱ Reading Time:
  • 42 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 20%
  • Publisher: 59%

KPK mengatakan bahwa langkah Amnesti Internasional menunjukkan kasus teror terhadap Novel telah menjadi perhatian dunia internasional, termasuk PBB.

Jakarta, Beritasatu.com - Amnesti Internasional membawa isu penyerangan penyidik KPK Novel Baswedan ke depan Kongres Amerika dan ke sejumlah badan PBB di New York. Menanggapi hal ini, Komisi Pemberantasan Korupsi mengatakan bahwa langkah Amnesti Internasional menunjukkan kasus teror terhadap Novel telah menjadi perhatian dunia internasional, termasuk PBB.

"Jadi harapannya memang ada keselarasan proses ya di dalam hukum di Indonesia agar pengungkapan-pengungkapan terhadap kasus-kasus serangan terhadap Human Rights Defender ini atau pembela HAM dalam konteks ini bukan hanya Novel, tetapi juga serangan terhadap pimpinan KPK, serangan terhadap pegawai KPK atau serangan terhadap pembela HAM lainnya yang melakukan pemberantasan korupsi, baik masyarakat sipil, jurnalis atau juga dari pihak-pihak yang lain itu bisa kita hadapi bersama," kata...

Diketahui, Novel diteror dengan disiram air keras oleh dua orang tak dikenal pada 11 April 2017 silam. Kedua matanya terluka parah. Novel pun berobat di Singapura dan cacat hingga saat ini. Namun, Tim Pencari Fakta tak menyebut kasus buku merah yang seharusnya memiliki kemungkinan yang sama dengan enam kasus lainnya.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

Beritasatu /  🏆 26. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Timnya Dinilai Pasif, KPK: TGPF Kasus Novel Seolah-olah Cari PembenaranTimnya Dinilai Pasif, KPK: TGPF Kasus Novel Seolah-olah Cari Pembenaran'Bukannya mengungkap siapa pelakunya, (TGPF) justru seolah-olah mencari pembenaran,' kata Febri.
Baca lebih lajut »

KPK Sebut Kasus Novel Jadi Perhatian Dunia Usai Dibawa ke ASKPK Sebut Kasus Novel Jadi Perhatian Dunia Usai Dibawa ke ASKPK menilai kasus penyiraman air keras terhadap penyidik senior Novel Baswedan menjadi perhatian dunia setelah dibawa ke Kongres Amerika Serikat.
Baca lebih lajut »

KPK Tangkap Buron dalam Kasus Suap LabuhanbatuKPK Tangkap Buron dalam Kasus Suap Labuhanbatu
Baca lebih lajut »

KPK Tangkap Perantara Kasus Korupsi Bupati LabuhanbatuKPK Tangkap Perantara Kasus Korupsi Bupati LabuhanbatuKPK menangkap Bupati Labuhanbatu Pangonal Harahap dan lima orang lainnya dalam operasi tangkap tangan pada 17-18 Juli 2018. Tapi, Umar kabur.
Baca lebih lajut »

KPK Supervisi Kasus Dugaan Korupsi Pembangunan Masjid Agung MelawiKPK Supervisi Kasus Dugaan Korupsi Pembangunan Masjid Agung MelawiPembangunan Masjid Agung Melawi diperkirakan menggunakan anggaran sekitar Rp 16 miliar. Perkara dugaan korupsi ini ditangani oleh Polda Kalbar.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-01 21:53:07