Komisi Perlindungan Anak Indonesia (KPAI) khawatir, sekolah bisa menjadi klaster baru penyebaran virus corona baru (covid-19). KPAI
jpnn.com, JAKARTA - Hal ini tertuang dalam rekomendasi KPAI sebagaimana disampaikan Komisioner KPAI Bidang Pendidikan Retno Listyarti, merespons rencana Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nadiem Makarim, membuka kembali aktivitas sekolah pada awal tahun ajaran baru 2020/2021, 13 Juli 2020 mendatang.
Pembukaan sekolah juga disertai dengan persiapan yang matang, dan benar-benar dilaksanakan dengan protokol kesehatan yang ketat. "Bahkan di China, para guru yang akan mengajar sudah menjalani isolasi dahulu selama 14 hari sebelum sekolah dibuka," sambung mantan kepala SMAN 3 Jakarta ini.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
KPAI Desak Pemerintah Tidak Buka Sekolah Selama Pandemik Covid-19KPAI Desak Pemerintah Tidak Buka Sekolah Selama Pandemik Covid-19. KPAI mencatat, lebih dari 800 anak di Indonesia tertular covid-19. Penularan virus ini terjadi melalui kontak dari orang tua ataupun keluarga terdekat.
Baca lebih lajut »
Sekolah Lagi Mulai 13 Juli? KPAI Ingatkan Ratusan Anak Tertulari Covid-19Ada rencana anak-anak masuk sekolah lagi mulai 13 Juli, KPAI langsung memberikan respons. sekolahlagi
Baca lebih lajut »
Ini Kronologi Pasar Kobong Semarang jadi Klaster Covid-19Pasar Kobong di Semarang jadi klaster baru penyebaran Covid-19 setelah ada pasien corona yang meninggal dunia. klastercorona
Baca lebih lajut »
3 Klaster Ini Sumbang Kasus Covid-19 Terbanyak di SulutGugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Sulawesi Utara mencatat ada 25 klaster penyebaran virus corona di Sulut.
Baca lebih lajut »
2 Pedagang Positif Corona, Pasar jadi Klaster BaruKedua pedagang yang positif terinfeksi virus Corona merupakan perempuan berusia lanjut dan laki-laki. pedagangpositifcorona
Baca lebih lajut »
Warga Sumbar Tidak Boleh Berwisata saat Libur LebaranWarga Sumbar Tidak Boleh Berwisata saat Libur Lebaran: Gubernur Sumatera Barat mengingatkan warga agar tidak berwisata pasca lebaran, dikhawatirkan itu dapat menjadi klaster baru penyebaran virus Covid-19.
Baca lebih lajut »