Pemerintah tidak punya empati terhadap masyarakat terpapar covid.
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Meski konser amal yang digelar Majelis permusyawaratan Rakyat RI, Badan Pembinaan Ideologi Pancasila dan Badan Nasional Penanggulangan Bencana diklaim menghasilkan sekitar Rp 4 miliar, tapi tetap menuai kritikan. Acara konser tersebut dianggap tidak empati terhadap penderitaan rakyat Indonesia yang tengah berjuang melawan Covid-19. "Pemerintah tidak punya sensitivitas terhadap kebijakan yang sudah dibuat sendiri.
"Konser ini menunjukan Pemerintah tidak hargai ummat Islam yang sedang berpuasa dan beribadah khususnya di malam-malam terakhir Ramadhan," ungkap Pipin.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Besok, Slank konser bareng Najwa Shihab sambil di rumah sajaBand Slank akan menggelar konser bertajuk "Konser Sumbang Suara Slank Featuring Najwa Shihab" besok atau Kamis (21/5) pukul 20.00 WIB di Channel ...
Baca lebih lajut »
MONSTA X hingga iKON akan tampil di konser virtual TikTok'TikTok Stage Live From Seoul' akan dimulai pada 25 Mei pukul 18.00 waktu Korea Selatan dan akan disiarkan langsung di seluruh dunia melalui platform TikTok. MONSTAX iKON
Baca lebih lajut »
Istri Singgung Konser untuk Korban Covid-19, Serda K Ditahan 14 HariSeorang anggota TNI AD kembali dikenakan sanksi lantaran sang istri mengunggah status di media sosial dan viral di jagat maya * Nasional
Baca lebih lajut »