Komunitas Pecinta Star Wars hibur pasien di RSUI

Indonesia Berita Berita

Komunitas Pecinta Star Wars hibur pasien di RSUI
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 42 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 20%
  • Publisher: 78%

Para pecinta Star Wars yang tergabung dalam Komunitas Star Wars 501st Legion Garuda Garrison Indonesia mendatangi Rumah Sakit Universitas Indonesia (RSUI), ...

Komunitas Pecinta Star Wars ketika menghibur pasien di RSUI. ANTARA/HO.Depok - Para pecinta Star Wars yang tergabung dalam Komunitas Star Wars 501st Legion Garuda Garrison Indonesia mendatangi Rumah Sakit Universitas Indonesia , Kampus UI, Kota Depok, Jawa Barat untuk menghibur para pasien khususnya pasien anak-anak.

"Kami sangat berterima kasih kepada 501st Legion Garuda Garrison Indonesia dan ILUNI UI yang telah bekerja sama menyelenggarakan kegiatan ini," kata Manajer Pengembangan Bisnis RSUI dr. Astrid Saraswaty Dewi, M.A.R S., di Depok, Minggu. Ia berharap semoga kerja sama terus terjalin untuk kegiatan positif lainnya terutama dalam menyebarkan semangat dan pesan sehat kepada masyarakat khususnya anak-anak.

Para tokoh antariksa seperti Imperial Gunner, Jedi, Ordo, Tie Fighter Pilot, rebel Pilot dan karakter Star Wars lainnya menghampiri dan menghibur anak-anak di Klinik Talasemia yang sedang melakukan transfusi. Momen ini sekaligus sebagai wujud peringatan Hari Talasemia Sedunia yang jatuh di tanggal 8 Mei. Pasien pun tampak senang dan bersemangat dengan kedatangan para tokoh antariksa tersebut.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

antaranews /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Tingkatkan minat baca, BI Sultra gandeng komunitas milenial - ANTARA NewsTingkatkan minat baca, BI Sultra gandeng komunitas milenial - ANTARA NewsANTARA - Guna mendukung program pemerintah provinsi (Pemprov) dalam meningkatkan minat baca di Sulawesi Tenggara, Kantor Perwakilan Bank Indonesia Sulawesi ...
Baca lebih lajut »

Cosplay Ala 3 Personil Babymetal, Fans Sampai Kejar dan Antri Minta Foto Bareng Komunitas Babymetal Surabaya!!Cosplay Ala 3 Personil Babymetal, Fans Sampai Kejar dan Antri Minta Foto Bareng Komunitas Babymetal Surabaya!!Komunitas Babymetal Surabaya atau Dance Cover Grup Babymetal ramai dimintai foto oleh The One, usai konser berlangsung di ICE BSD. Mereka datang dengan cosplay ala Babymetal lengkap dengan atributnya
Baca lebih lajut »

Komunitas Lintas Agama Bangun PLTS Atap di Desa-Desa Labuan BajoKomunitas Lintas Agama Bangun PLTS Atap di Desa-Desa Labuan BajoMasyarakat desa terpencil di Pulau Medang perairan Labuan Bajo, NTT kini sudah bisa menikmati listrik lewat Pembangkit Listrik Tenaga Surya Atap (PLTS Atap)
Baca lebih lajut »

Pemprov DKI Libatkan Komunitas Delman Bersihkan Kawasan Monas Jelang Hari Lahir PancasilaPemprov DKI Libatkan Komunitas Delman Bersihkan Kawasan Monas Jelang Hari Lahir PancasilaPemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta membersihkan kawasan Monumen Nasional (Monas), Jakarta Pusat pada Sabtu (27/5/2023). Kegiatan ini, dalam rangka persiapan peringatan Hari Lahir Pancasila pada 1 Juni 2023 di Monas.
Baca lebih lajut »

Komunitas LGBTQ+ Turki Khawatirkan Masa Depan Jika Erdogan Menang Pemilu |Republika OnlineKomunitas LGBTQ+ Turki Khawatirkan Masa Depan Jika Erdogan Menang Pemilu |Republika OnlineSelama kampanye pemilu, Erdogan selalu menyasar kelompok LGBTQ+.
Baca lebih lajut »

Ikhtiar Pegiat Komunitas Kembalikan Kejayaan Batik Patron Khas Ambarawa |Republika OnlineIkhtiar Pegiat Komunitas Kembalikan Kejayaan Batik Patron Khas Ambarawa |Republika OnlineCatatan sejarah mengungkap kejayaan kerajinan batik tahun 1800-an silam.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-25 03:19:03