Sebelumnya, dikabarkan kalau LRT Jabodebek dan Kereta Cepat Jakarta Bandung akan diresmikan oleh Presiden Joko Widodo (Jokowi) satu hari setelah HUT ke-78 Republik Indonesia.
Liputan6.com, Jakarta Wakil Menteri BUMN II Kartika Wirjoatmodjo memastikan dua transportasi berbasis rel akan meluncur pada 18 Agustus 2023 mendatang. Keduanya yakni Kereta Cepat Jakarta-Bandung dan LRT Jabodebek.
"Ini salah satu yang akan kita launching nanti 18 agustus adalah LRT dan Kereta Cepat," ujarnya dalam Perayaan Penggabungan Perum PPD ke dalam Perum DAMRI, di Jakarta, Senin . Sejalan dengan itu, pria yang karib disapa Tiko ini menyebut langkah integrasi juga masuk ke sistem ticketing. Dimana titik beratnya ada pada digitalisasi yang diterapkan.
"Tentunya di sisi transportasi darat tantangan terbesar kita bagaimana membangun aset berkualitas dengan layanan rute-rute yang profitable dan juga membangun konektivitas intermoda. kita tau baru di tahun-tahun terakhir ini kita melakukan percepatan intermoda antara lain kereta api, airport, pelindo dan sebagainya," ujarnya.
Manager Public Relations Divisi LRT Jabodebek Kuswardojo menyampaikan Pameran LRT Jabodebek Coming Soon bertujuan untuk menyosialisasikan dan mengenalkan LRT Jabodebek sebagai moda transportasi baru dan alternatif pilihan untuk mengurangi kemacetan di wilayah Jakarta & sekitarnya. Masyarakat juga dapat menggali informasi terkait LRT Jabodebek lebih dalam karena ada petugas yang siap untuk memberikan informasi di booth Pameran LRT Jabodebek Coming Soon.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Koin Tidak Goyang saat Kereta Cepat Jakarta-Bandung Melaju 300 Km/JamUji coba Kereta Cepat Jakarta-Bandung (KCJB) dengan Comprehensive Inspection Train (CIT) atau kereta inspeksi melaju dengan kecepatan 300 kilometer/jam.
Baca lebih lajut »
Uji Coba Kereta Cepat Jakarta Bandung, Melesat 300 Kilometer per JamManager Corporate Communication KCIC, Emir Monti mengatakan, tercapainya puncak kecepatan tersebut dikarenakan adanya penyempurnaan prasarana seperti jalur, kelistrikan.
Baca lebih lajut »
Top 3: Kereta Cepat Jakarta Bandung Ngebut 300 Km per JamBerikut ini tiga artikel terpopuler di kanal bisnis Liputan6.com pada Minggu 18 Juni 2023. Salah satunya mengenai uji coba Kereta Cepat Jakarta Bandung.
Baca lebih lajut »
Polisi Terus Pantau 54 Titik Rawan di Area Kereta Cepat Jakarta-Bandung |Republika OnlinePolisi mengimbau masyarakat di sekitar jalur kereta cepat untuk hati-hati.
Baca lebih lajut »
Ribuan Aktivis Tolak Kereta Cepat Prancis-ItaliaDemonstran mengklaim bahwa proyek kereta cepat Lyon - Turin memiliki potensi bahaya bagi lingkungan dan dapat berdampak negatif
Baca lebih lajut »