Ketua Komnas KIPI menegaskan belum ada kasus meninggal yang disebabkan vaksinasi COVID-19. Investigasi telah dilakukan untuk membuktikan hal tersebut.
Ketua Komisi Nasional Kejadian Ikutan Pasca Imunisasi , Hindra Irawan Satari, menegaskan belum ada kasus meninggal yang disebabkan vaksinasi COVID-19. Termasuk kematian bocah di Jombang, Jawa Timur, dan dua warga Bone, Sulawesi Selatan.
Terkait dengan laporan kasus kematian di Jombang dan Bone pasca vaksinasi, KIPI juga sudah melakukan audit bersama dengan Komda KIPI dan Dinkes setempat pada Jumat lalu."Kasus Kematian di Kabupaten Jombang disimpulkan unclassifiable atau tidak cukup data. Sementara kasus kematian di Kabupaten Bone disimpulkan koinsiden dengan penyakit jantung bawaan,"ucap Hindra dikutip dari laman resmi Kemenkes, Minggu .
Sehari pasca vaksinasi dosis pertama, Bayu tiba-tiba mengalami demam dan muntah-muntah. Ia dilarikan ke Puskesmas Mayangan, Jogoroto, Jombang, Kemudian pada Selasa sekitar pukul 05.00 WIB, petugas medis menyatakan Bayu meninggal dunia. Sementara yang di Kabupaten Bone, dua warga meninggal setelah menerima vaksin COVID-19. Komnas KIPI menyebut kasus tersebut tidak terkait dengan vaksin Corona.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Dua Anak Meninggal Usai Vaksinasi Covid-19, Simak Kesimpulan Komnas KIPIKomnas KIPI mengungkap menerima laporan 363 kejadian ikutan serius pasca-vaksinasi Covid-19 dari seluruh provinsi di Indonesia hingga 30 November 2021
Baca lebih lajut »
Komnas KIPI: Belum ada kasus meninggal akibat vaksinasi COVID-19Komisi Nasional Kejadian Ikutan Pasca-Imunisasi (Komnas KIPI) menyebutkan hingga saat ini belum ada kasus meninggal dunia yang disebabkan vaksinasi COVID-19 ...
Baca lebih lajut »
Komnas HAM Sebut Penegakan Hukum Polri Masih Diwarnai Penyiksaan Tahanan, Terutama 2 Kasus IniKomisi Nasional Hak Asasi Manusia (Komnas HAM) RI mengungkapkan penegakan hukum oleh Polri masih diwarnai dengan kekerasan dan penyiksaan terhadap tahanan.
Baca lebih lajut »
Komnas HAM Selidiki Dugaan Kasus Pelanggaran HAM Masyarakat Adat di Danau TobaKomnas HAM telah membentuk tim pemantauan dan penyelidikan terkait dugaan perampasan, dan pelanggaran hak-hak masyarakat adat di kawasan Danau Toba yang diduga dilakukan PT Toba Pulp Lestari (TPL) selama puluhan tahun.
Baca lebih lajut »
Komnas HAM Harap Penegakan Hukum Polisi Bebas Kekerasan | merdeka.comAnam mencontohkan meskipun masyarakat sudah memviralkan suatu kasus, tetapi tetap saja ada anggota polisi yang masih gagal menjalankan tugas dan fungsinya.
Baca lebih lajut »
Komnas HAM Sebut Polri Jadi Instansi yang Paling Sering Diadukan Tahun 2021Anam tidak merinci jumlah total aduan tersebut. Namun laporan masyarakat atas kinerja kepolisian dipicu oleh tidak optimalnya pelayanan Polri.
Baca lebih lajut »