Bahasa Inggris penting sebagai lingua franca dengan penekanan pada perannya dalam mendukung komunikasi global dan mewujudkan kesetaraan dalam pendidikan di seluruh Indonesia
University Press and Assessment menyelenggarakan acara perdana Cambridge English for Indonesia: Building a Brighter Future Together! di Hotel Le Meridien, Jakarta. Acara ini mempertemukan ratusan pemimpinAcara ini menghadirkan diskusi panel yang membahas pentingnya bahasa Inggris dalam mempersiapkan potensi siswa Indonesia untuk menghadapi persaingan global.
Sebagai bagian dari acara, Cambridge English juga meluncurkan dua produk baru. Cambridge English Qualifications Digital for Young Learners yang merupakan ujian berbasis digital yang dirancang untuk pelajar muda dengan pendekatan interaktif dan menyenangkan.
Sebagai bentuk apresiasi, Cambridge Exams Highlights and Awards 2024 memberikan penghargaan kepada siswa, guru, dan sekolah yang telah berkontribusi dalam meningkatkan standar pendidikan bahasa Inggris. Penghargaan juga diberikan kepada YPI Al Azhar, penerima Cambridge English – Indonesia School Impact Award, atas kontribusinya dalam meningkatkan kualitas pendidikan dan komunitas sekolah.
Koordinator Tingkat Pendidikan Anak Usia Dini dan Sekolah Dasar Theresia Adriana Marito Panggabean mengatakan, “Kami berharap penghargaan ini dapat menginspirasi semua orang di komunitas kami untuk terus berupaya meraih keunggulan dan mencapai pencapaian yang lebih besar lagi. Terima kasih yang tulus kami sampaikan kepada Cambridge English Indonesia atas penghargaan yang berarti ini.”
Penghargaan ini adalah sebagai simbol perjuangan dan kesuksesan sekolah dan guru dalam meningkatkan kompetensi Bahasa Inggris siswaIndonesia ke standar global.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Komitmen Cambridge English Dalam Tingkatkan Kualitas Bahasa Inggris Siswa dan Guru Sekolah di IndonesiaPeserta acara juga mendapat kesempatan untuk mencoba langsung materi pembelajaran digital dan ujian berbasis teknologi di Digital Learning Adventure
Baca lebih lajut »
Komitmen Cambridge English Tingkatkan Pembelajaran Bahasa Inggris di IndonesiaJPNN.com : Cambridge English berkomitmen meningkatkan pembelajaran bahasa Inggris di Indonesia.
Baca lebih lajut »
30 Ucapan Selamat Hari Guru Nasional 2024 dalam Bahasa Indonesia dan InggrisBerikut kumpulan ucapan selamat Hari Guru Nasional 2024 dalam bahasa Indonesia dan bahasa Inggris.
Baca lebih lajut »
5 Contoh Motivation Letter Beasiswa Bahasa Indonesia dan Bahasa InggrisSalah satu dokumen yang kerap dijadikan sebagai persyaratan berkas dalam pengajuan beasiswa adalah motivation letter. Berikut ini contoh motivation letter beasiswa.
Baca lebih lajut »
Asa Baru Diplomasi Bahasa pada Kabinet Merah PutihKokohnya fondasi politik bahasa nasional akan memudahkan peningkatan fungsi bahasa Indonesia jadi bahasa internasional.
Baca lebih lajut »
Pengakuan Atiek CB Makin Lancar Berbahasa Jawa Saat Tinggal di Amerika: Aku juga Pengin...'Aku juga pengin bahasa Inggris, tapi enggak mampu, bisanya bahasa Jawa, ya itulah,' kata Atiek CB.
Baca lebih lajut »