Kolaborasi UMKM dan Industri Mode di NUFF 2020 |Republika Online

Indonesia Berita Berita

Kolaborasi UMKM dan Industri Mode di NUFF 2020 |Republika Online
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 62 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 28%
  • Publisher: 63%

NUFF 2020 merupakan kolaborasi terintegrasi bagi UMKM dan pegiat industri mode

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA--Setiap sektor dan industri merasakan efek domino yang terjadi karena pandemi Covid- 19, salah satunya adalah industri mode. Sinergi semua pihak sangat dibutuhkan guna mempercepat pemulihan ekonomi nasional. Sebagai bentuk dukungan bagi usaha mikro kecil menengah , pemerintah meresmikan gerakan nasional Bangga Buatan Indonesia.

Handayani menambahkan bahwa salah satu sektor industri padat karya dengan ekosistem luas yang terkena dampak pandemi adalah mode. UMKM mode saat ini telah bertransformasi dan sangat beragam mulai dari pengrajin kain tradisional sampai dengan label lokal modern."Kondisi saat ini menuntut adanya inovasi-inovasi untuk membantu industri mode terus bertahan," katanya.

"Festival mode virtual ini diharapkan menghadirkan pengalaman digital baru yang memberikan kesempatan bagi UMKM dan pelaku industri mode untuk bertemu dengan prospek bisnis baru serta dapat menjadi inspirasi bagi pegiat mode di Indonesia untuk terus berinovasi. Rangkaian acara ini diharapkan dapat mendukung gerakan nasional Bangga Buatan Indonesia" Ungkap Ben Soebiakto, CEO Samara Media & Entertainment.

Memeriahkan hari Kemerdekaan Indonesia, NUFF 2020 menghadirkan beberapa kegiatan, mulai dari Fashion Talks bersama ikon mode, pemerintah, pelaku bisnis, komunitas, dan figur publik untuk berbagai perspektif dan kisah inspiratif terkait mode. Pengalaman Virtual Fashion Show menyaksikan karya 75 maestro dan label mode tanah air secara virtual. Panggung mode virtual ini akan berlangsung selama dua hari.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

republikaonline /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Anggota DPR Sarankan UMKM Ambil Peluang di Masa Pandemi | Republika OnlineAnggota DPR Sarankan UMKM Ambil Peluang di Masa Pandemi | Republika OnlinePemerintah telah menyalurkan bantuan senilai Rp 400 miliar untuk pelaku UMKM
Baca lebih lajut »

Ancaman Resesi di Mata Jokowi dan Ratusan Triliun untuk UMKMAncaman Resesi di Mata Jokowi dan Ratusan Triliun untuk UMKMJokowi meminta realisasi dana PEN untuk UMKM segera dieksekusi untuk hadapi ancaman resesi di Indonesia.
Baca lebih lajut »

Anggota DPR sarankan UMKM ambil peluang pada masa pandemiAnggota DPR sarankan UMKM ambil peluang pada masa pandemiAnggota Komisi VI DPR RI Nevi Zuairina menyarankan UMKM di berbagai daerah mengambil berbagai peluang dan kesempatan sehingga bisa tetap bertahan dalam ...
Baca lebih lajut »

Digitalisasi 1.000 UMKM, Strategi Bupati Banyuwangi Evaluasi Ekonomi LokalDigitalisasi 1.000 UMKM, Strategi Bupati Banyuwangi Evaluasi Ekonomi LokalSekitar 1.000 pelaku usaha mikro, kecil dan menengah (UMKM) di Kabupaten Banyuwangi, Jawa Timur, akan mendapat dukungan platform pembayaran digital.
Baca lebih lajut »

Percepat Pemulihan Ekonomi Nasional, BRI Salurkan Pinjaman ke UMKMPercepat Pemulihan Ekonomi Nasional, BRI Salurkan Pinjaman ke UMKMBRI juga menyalurkan stimulus tambahan subsidi bunga sebesar Rp752,1 miliar kepada 5,25 juta rekening pinjaman KUR dan non KUR.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-04-25 16:53:25