Koalisi Masyarakat Sipil Soroti Buruknya Komunikasi Pemerintah Tangani Covid-19

Indonesia Berita Berita

Koalisi Masyarakat Sipil Soroti Buruknya Komunikasi Pemerintah Tangani Covid-19
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 kompascom
  • ⏱ Reading Time:
  • 44 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 21%
  • Publisher: 68%

Koalisi Masyarakat Sipil berpandangan, pemerintah pusat memberikan porsi terlalu besar pada persoalan ekonomi, ketimbang pandemi Covid-19 itu sendiri.

Tidak harmonisnya hubungan pemerintah pusat dan pemerintah daerah kerapkali mengemuka.pusat dan pemerintah daerah sering tak akur akibat perbedaan pandangan, dari soal keterbukaan informasi hingga tak seiramanya langkah daerah dengan pusat dalam hal mitigasi penyebaran Covid-19.

Dalam contoh terbaru, bentrok antarinstitusi negara justru melibatkan internal Istana sendiri, yakni antara Menteri Kesehatan Terawan Agus Putranto dengan Menteri Perhubungan Ad Interim Luhut Binsar Pandjaitan dalam bentuk dualisme instrumen hukum yang membuat publik bingung lantaran ketidakpastian regulasi.

Terawan melalui Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 9 Tahun 2020 menegaskan, operasional ojol di wilayah yang menetapkan PSBB hanya sebatas mengangkut logistik dan barang, bukan penumpang. Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan kemudian merumuskan Peraturan Gubernur Nomor 33 Tahun 2020 selaras dengan isi Permenkes bahwa ojol tidak mengangkut penumpang.

Namun, belakangan, Luhut yang juga menjabat Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi memperbolehkan ojol mengangkut penumpang melalui Peraturan Menteri Perhubungan Nomor 18 Tahun 2020.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

kompascom /  🏆 9. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Jokowi Puji Cimahi Soal Gotong Royong Tangani Covid-19Jokowi Puji Cimahi Soal Gotong Royong Tangani Covid-19Presiden puji masyarakat Cimahi tangani Covid-19.
Baca lebih lajut »

Permenhub 18/2020 Bukti Komunikasi Publik Pemerintah BermasalahPermenhub 18/2020 Bukti Komunikasi Publik Pemerintah BermasalahAdinda Tenriangke Muchtar menilai, adanya ketidakjelasan komunikasi politik yang dilakukan pemerintah dalam menangani Covid-19....
Baca lebih lajut »

Masyarakat Ujung Tombak Putus Penularan Covid-19 |Republika OnlineMasyarakat Ujung Tombak Putus Penularan Covid-19 |Republika OnlineMasyarakat diminta untuk mematuhi anjuran-anjuran dari pemerintah cegah Covid-19.
Baca lebih lajut »

Pemerintah: Masyarakat Ujung Tombak Memutus Rantai Penularan Corona Covid-19Pemerintah: Masyarakat Ujung Tombak Memutus Rantai Penularan Corona Covid-19Juru Bicara Pemerintah untuk Penanganan Covid-19 Achmad Yurianto menegaskan masyarakat adalah ujung tombak untuk memutus penularan penyakit virus corona (Covid-19) di Tanah Air.
Baca lebih lajut »

Pemerintah apresiasi donasi masyarakat untuk penanggulangan COVID-19Pemerintah apresiasi donasi masyarakat untuk penanggulangan COVID-19Juru Bicara Pemerintah untuk Penanganan COVID-19, Achmad Yurianto mengapresiasi masyarakat yang memberikan donasi untuk pelayanan penanggulangan COVID-19 di ...
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-10 17:21:08