Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) siap menyelenggarakan Festival Lingkungan, Iklim, Kehutanan dan Energi Baru Terbarukan (LIKE) 2 yang akan ...
Bapak Presiden menyampaikan Indonesia itu lead by example untuk mengatasi perubahan iklim. Nah, example itu yang kita collect sekarang...
Jakarta - Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan siap menyelenggarakan Festival Lingkungan, Iklim, Kehutanan dan Energi Baru Terbarukan 2 yang akan memperlihatkan perkembangan teknologi ramah iklim untuk mendukung masa depan berkelanjutan. Dalam konferensi pers di Jakarta, Kamis, Dirjen Pengendalian Pencemaran dan Kerusakan Lingkungan KLHK Sigit Reliantoro menyampaikan dalam acara tersebut pihaknya ingin memperlihatkan capaian teknologi ramah lingkungan dan potensi yang dapat dicapai pada masa depan.
"Misalnya kebakaran hutan dan lahan, apa yang sudah dicapai, perhutanan sosial berapa statistik yang sudah diberikan kepada masyarakat dan perkembangan yang sudah diberikan akses seperti apa. Di kami, pembangunan infrastruktur hijau seperti alat pemantau kualitas air dan udara, pemulihan lahan," kata Sigit.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Perangi Kejahatan Lingkungan Hidup dan Kehutanan, KLHK Diminta Optimalkan Pelibatan Generasi MudaPenegakan hukum yang ada pada saat ini kesulitan menghadapi persoalan kejahatan lingkungan hidup dan kehutanan.
Baca lebih lajut »
Jaga Kelestarian Lingkungan, PGN dan KLHK Gaungkan Bijak Penggunaan PlastikPT PGN Tbk berkomitmen menerapkan aspek Environmental, Social, and Governance (ESG) dalam menjalankan perannya menyalurkan gas bumi.
Baca lebih lajut »
Peringati Hari Lingkungan Hidup 2024, GBU Gelar Seminar Pertambangan Berwawasan LingkunganBerita Peringati Hari Lingkungan Hidup 2024, GBU Gelar Seminar Pertambangan Berwawasan Lingkungan terbaru hari ini 2024-07-10 21:58:52 dari sumber yang terpercaya
Baca lebih lajut »
Peringati Hari Lingkungan Hidup 2024, Perusahaan Ini Gelar Seminar Pertambangan Berwawasan LingkunganHari Lingkungan Hidup (HLH) menjadi peringatan global yang diperingati setiap tahun pada 5 Juni. Momen ini dperingati untuk meningkatkan kesadaran terkait perlindungan lingkungan.
Baca lebih lajut »
Indonesia Beberkan Keberhasilan Turunkan Emisi Karbon dan DeforestasiKementrian Lingkungan Hidup dan Kehutanan KLHK membeberkan keberhasilan pemerintah Indonesia dalam menurunkan emisi karbon dan deforestasi
Baca lebih lajut »
DKI gelar Festival Perahu Cinta LingkunganPemerintah Provinsi DKI Jakarta menggelar menggelar Festival Perahu Cinta Lingkungan (Cilung) untuk merawat sungai, sekaligus mengedukasi masyarakat untuk ...
Baca lebih lajut »