Manchester United masih tertahan di peringkat keenam klasemen Liga Inggris 2021-2022. Harapan MU lolos ke Liga Champions musim depan sudah pupus?
Dua laga yang tersisa membuat poin maksimal Setan Merah hanya 64 angka.Man United asuhan Ralf Rangnick masih bisa lolos ke Liga Champions musim depan, meski sangat sulit.
Pasalnya, Arsenal yang menduduki peringkat keempat memperoleh 63 poin. The Gunners juga memiliki pertandingan lebih sedikit ketimbang MU, yakni 34 kali. Hanya Tottenham Hotspur yang kini menjadi pesaing terkuat The Gunners untuk memperebutkan posisi keempat atau batas akhir zona Liga Champions.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Hasil dan Klasemen Liga Inggris Pekan 35: Manchester United vs Brentford 3-0Manchester United berhasil mengalahkan Brentford dengan skor 3-0 dalam lanjutan Liga Inggris (Premier League) pekan ke-35.
Baca lebih lajut »
Liga Inggris: Manchester United Menang Telak atas BrentfordManchester United menang telak 3-0 atas Brentford, dalam pertandingan kandang terakhir di bawah Ralf Rangnick.
Baca lebih lajut »
Hasil Liga Inggris: MU Sikat Brentford, Jaga Asa ke Liga ChampionsMU berhasil menang telak saat menjamu Brentford pada laga lanjutan Liga Inggris di Stadion Old Trafford.
Baca lebih lajut »
Klasemen Liga Inggris: MU di Ujung Tanduk Gagal ke Liga ChampionsMU hampir mustahil bisa lolos ke Liga Champions musim 2022/2023 setelah Arsenal menang semalam.
Baca lebih lajut »
Prediksi MU vs Brentford di Liga Inggris: Setan Merah Cari Kado untuk SuporterManchester United (MU) menjamu Brentford pada persaingan Liga Inggris 2021/2022 di Old Trafford, Senin (2/5/2022) atau Selasa dini hari WIB.
Baca lebih lajut »
Hasil Liga Inggris Semalam: Arsenal dan Tottenham Melesat Tinggalkan MUArsenal dan Tottenham sama-sama menang semalam sehingga semakin meninggalkan MU di klasemen Liga Inggris.
Baca lebih lajut »