Kisah tragis bocah yatim piatu berusia 7 tahun bernama Dila yang tewas usai mendapat berbagai penganiayaan dari 2 kakak sepupunya di Kartasura, Sukoharjo.
Bocah perempuan yatim piatu berinisial UF asal Desa Ngabeyan, Kartasura, Kabupaten Sukoharjo, tewas dengan luka lebam di sekujur tubuh, Selasa . Bocah yang akrab disapa Dila ini ternyata mengalami serangkaian penganiayaan dari dua kakak sepupunya.
Saat masuk sekolah, setelah tidak masuk selama sepekan, Dila susah berjalan karena kakinya luka."Tadi kaki yang kanan luka, tidak bisa pakai sandal. Katanya luka sudah lama," kata Rusmiyati. Namun, dia tidak menjelaskan secara detail tentang luka itu. Saat menjemput Dila, F sempat ditegur Rusmiyati."Ini tidak benar, ini namanya penganiayaan, kalau nanti divisum kamu bisa masuk penjara," kata Rusmiyati kepada F.
"Kemudian saksi tanya ke pelaku 'ini kenapa' dan dijawab 'tak banting, dia mengambil uangku'," ungkap Wahyu. Polisi membawa jenazah bocah yang tewas dianiaya di Kartasura, Selasa . Foto: Ari Purnomo/detikJatengKetua RT 1 Dukuh Blateran Desa Ngabeyan, Suraji MS mengatakan Dila anak dari adik perempuan Kartini . Ayahnya meninggal sejak Dila masih di kandungan. Karena ibunya tidak mampu merawat, Dila diangkat anak oleh Kartini sejak umur 35 hari.
Belakangan, polisi juga menetapkan kakak Fajar, Galih , sebagai pelaku penganiayaan. Keduanya telah ditahan Polres Sukoharjo, Rabu . Galih mengaku menganiaya Dila dengan alasan bandel."Sudah diberi uang jajan tapi masih ambil uang di warung saya," dalih dia saat dihadirkan dalam jumpa pers di Mapolres Sukoharjo, Rabu .Selasa sore lalu, Fajar sempat ke rumah Ketua RT 1 Blateran Suraji. Dia hendak meminjam keranda untuk memandikan jenazah. Karena curiga, Suraji dan istrinya mendatangi rumah Fajar. Kepada Suraji, Fajar berdalih Dila meninggal karena terjatuh dari lantai dua.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Ibu Angkat Dila Buka Suara, Masa Lalu Kelam Kedua Anak TerungkapIbu angkat Dila, bocah TK yang dianiaya hingga tewas, buka suara. Masa lalu kelam kedua pelaku pengaaniayaan terungkap. Penganiayaan
Baca lebih lajut »
Kisah Irfan Bahri, Penakluk Dua Begal yang Diberi Penghargaan PolisiIrfan Bahri diberi penghargaan poliis karena berhasil menaklukan begal
Baca lebih lajut »
Kisah Arthur Irawan, Berkelana ke Eropa dan Ditinggal Orang Tua - Bolasport.comKisah Arthur Irawan, Berkelana ke Eropa dan Ditinggal Orang Tua Download aplikasi untuk akses berita lebih mudah dan cepat: Android:
Baca lebih lajut »
Kisah Sedih Istri Presiden Ukraina Terpisah dari Suami karena PerangPerang antara Rusia dan Ukraina yang tak kunjung usai membuat Presiden Volodymyr Zelensky harus terpisah dengan istri dan anak-anaknya.
Baca lebih lajut »
Kisah 'Lady Imam' nan Kontroversial, Perempuan Pertama yang Pimpin Salat Jumat di AS dan InggrisSeorang warga Amerika keturunan Afrika, amina wadud - yang menuliskan namanya tanpa huruf kapital - jadi wanita pertama yang memimpin ibadah salat Jumat di AS.
Baca lebih lajut »