Kisah Rakesh Jhunjhunwala, Investor India Sulap Rp975.000 Jadi Rp94 T

Rakesh Jhunjhunwala Berita

Kisah Rakesh Jhunjhunwala, Investor India Sulap Rp975.000 Jadi Rp94 T
Investor IndiaInvestorSaham
  • 📰 cnbcindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 50 sec. here
  • 5 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 33%
  • Publisher: 74%

Sosok Rakesh Jhunjhunwala menjadi Warren Buffett asal India.

- Investor kawakan tersebut mampu menyulap modal awal investasi sebesar Rp 975.000 menjadi puluhan triliun rupiah. Ia tercatat memiliki kekayaan bersih US$ 5,8 miliar yang setara dengan lebih dari Rp 94,33 triliun. Kisah suksesnya pun jadi sorotan.

Rakesh Jhunjhunwala lulus dari Sydenham College pada tahun 1985 sebagai akuntan terdaftar. Setelah lulus, ia kembali membicarakan tujuannya untuk berkarir sebagai investor pasar saham dengan ayahnya. Keuntungan besar pertama Rakesh Jhunjhunwala adalah Rp 97.500.000 pada tahun 1986. Ia membeli 5.000 saham Tata Tea seharga Rp 8.385 dan dalam waktu 3 bulan saham tersebut diperdagangkan pada harga Rp 27.885. Ia meraih keuntungan lebih dari 3 kali lipat dengan menjual saham Tata Tea tersebut.

Dia juga merupakan pendukung awal perusahaan game Nazara Technologies dan perusahaan asuransi umum Star Health and Allied Insurance Company, keduanya terdaftar tahun lalu. Dengan selera terhadap single malt dan cerutu, Jhunjhunwala suka menjalani kehidupan seperti raja. Dia dilaporkan sedang membangun sebuah rumah mewah berlantai 13 di Mumbai selatan sebagai rumah barunya. Sebagai penggemar film Bollywood, Jhunjhunwala membiayai beberapa film seperti English Vinglish dan Ki & Ka.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

cnbcindonesia /  🏆 7. in İD

Investor India Investor Saham

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Kisah Gus Miek Selalu Menang Judi sampai Bandar Gulung Tikar, Kisah Karomah WaliKisah Gus Miek Selalu Menang Judi sampai Bandar Gulung Tikar, Kisah Karomah WaliKisah yang sangat populer adalah tentang bagaimana Gus Miek berhasil menghancurkan sebuah tempat perjudian besar di Semarang yang dikenal dengan nama 'Niak'.
Baca lebih lajut »

Kisah Misterius Dina Sanichar, Bocah yang Diasuh dan Dibesarkan Serigala di IndiaKisah Misterius Dina Sanichar, Bocah yang Diasuh dan Dibesarkan Serigala di IndiaDi dunia nyata, seorang anak laki-laki pernah diasuh oleh sekawanan serigala dan akhirnya ditemukan oleh pemburu di Uttar Pradesh, India.
Baca lebih lajut »

Kisah 'dalang' di balik pembobolan penjara terbesar di IndiaHampir 20 tahun yang lalu,389 pria melarikan diri dari penjara India,dipimpin oleh seorang pria yang diyakini telah merencanakan pelarian tersebut. Ini adalah kisah 'dalang' di balik pembobolan penjara terbesar di India.
Baca lebih lajut »

Kisah Atlet India Alami Depresi Hingga Nyaris Bunuh Diri Gara-gara Tak Lolos ke Olimpiade ParisKisah Atlet India Alami Depresi Hingga Nyaris Bunuh Diri Gara-gara Tak Lolos ke Olimpiade ParisHarmilan Bains tidak hanya berjuang melewati masa sulitnya, tetapi juga mengirimkan pesan inspiratif kepada para atlet muda.
Baca lebih lajut »

India: Kisah bidan yang dipaksa membunuh bayi-bayi perempuanIndia: Kisah bidan yang dipaksa membunuh bayi-bayi perempuanSiro dan beberapa bidan lainnya di Bihar dipaksa untuk membunuh bayi-bayi perempuan yang baru lahir pada era 1990-an. Tetapi mereka berhasil menyelamatkan beberapa di antaranya. Bagaiman nasib mereka sekarang?
Baca lebih lajut »

Malaysia Tegaskan Jalan Masjid India Aman Dikunjungi, Lokasi Turis India 'Ditelan' TrotoarMalaysia Tegaskan Jalan Masjid India Aman Dikunjungi, Lokasi Turis India 'Ditelan' TrotoarPemerintah Malaysia telah menggelar rapat lintas sektor guna membahas keamanan Jalan Masjid India usai turis India 'ditelan' trotoar. Apa hasilnya?
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-21 04:12:24