Salah satu pasien berhasil sembuh dari virus corona Covid-19 dimana dia tetap menjalankan ibadah puasa.
Liputan6.com, Jakarta Penyebaran virus corona Covid-19 di Indonesia masih cukup tinggi hingga 18 Mei 2020. Namun semakin banyak juga pasien yang berhasil sembuh dari virus corona Covid-19 di Indonesia.
Ketiga pasien tersebut yakni SK beserta sang cucu bernama AP , warga Kecamatan Sako yang dirawat 11 hari. Serta seorang pasien bernama Ss , warga Kecamayan Kertapati yang juga sudah 11 hari dirawat di RS Siloam. 2 dari 3 halamanPola Hidup Sehat"Saya bisa sembuh berkat anjuran dokter Siloam yang merawat kami dengan intens dan penuh perhatian. Soal kebersihan dan pola hidup sehat ini benar-benar ditekankan tim dokter kepada kami," ungkap SK, Senin, 18 Mei 2020 saat berbincang dengan sejumlah media, jelang kepulangan dari Siloam Hospitals Palembang.
3 dari 3 halamanResep Anton menambahkan, RS Siloam Sriwijaya sebagai second line hospital yang menangani pasien Covid-19, memiliki 15 ruangan ICU HCU dan 40 ruang perawatan.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
35 Pasien COVID-19 Belum Dapat Kamar, RSU dr Soetomo Sempat Tolak PasienIIGD RSU dr Soetomo Surabaya pagi ini sempat tidak dapat menerima pasien. Hal ini karena ada 35 pasien positif COVID-19 yang belum mendapatkan kamar. Surabaya VirusCorona
Baca lebih lajut »
Jenazah Pasien Covid-19 Dimandikan Ulang oleh Keluarga, Kini 15 Warga Positif Terjangkiti VirusKeluarga membawa jenazah pasien covid-19 dari rumah sakit dan dimandikan ulang sehingga belasan orang kini positif corona. jenazahpasienCOVID-19
Baca lebih lajut »
Pasien Covid-19 yang Sembuh di NTT Bertambah Jadi Enam OrangAdapun empat pasien yang sembuh tersebut juga berasal dari Klaster Sukabumi menjalani perawatan di Rumah Sakit Bhayangkara Kupang.
Baca lebih lajut »
UPDATE 17 Mei: Bertambah 59, Pasien Meninggal akibat Covid-19 Jadi 1.148 OrangBerdasarkan data yang dihimpun hingga Minggu (17/5/2020), terdapat penambahan 59 kasus pasien meninggal akibat Covid-19.
Baca lebih lajut »
Update Corona 17 Mei: Enam Provinsi Ini Tidak Ada Penambahan Pasien Positif Covid-19Update 17 Mei menyatakan bahwa penambahan pasien positif coronavirus disease 2019 (COVID-19) bertambah sebanyak 489 orang. Corona
Baca lebih lajut »