Ekomomi China yang melambat menjadi salah satu penyebab turunnya permintaan berbagai jenis mineral logam. Hal itu turut memengaruhi kinerja emiten mineral logam di Indonesia.
Sebuah truk melintas di depan area pabrik pengolahan dan pemurnian atau smelter berbasis nikel milik PT Virtue Dragon Nickel Industry di Konawe, Sulawesi Tenggara, Senin .yang bergerak dalam bidang pertambangan nikel sudah melaporkan hasil kinerja sepanjang paruh pertama 2023. Hasilnya beragam. Ada yang membukukan kenaikan laba dan pendapatan, ada pula yang labanya menurun meski pendapatannya naik.
Vale Indonesia menambang nikel laterit untuk menghasilkan nikel matte. Vale saat ini fokus membangun dua fasilitas pengolahan dan pemurnian nikel di Bahodopi di Sulawesi Tengah dan Pomalaa di Sulawesi Tenggara. Ditargetkan dua proyek tersebut bisa selesai pada September mendatang. Di sisi lain, beban pokok pendapatan melonjak 177,4 persen dari periode yang sama tahun 2022 dari Rp 2,43 triliun menjadi Rp 6,74 triliun di semester pertama 2023. Laba bruto masih meningkat 16,8 persen dari Rp 2,99 triliun menjadi Rp 3,49 triliun pada paruh pertama 2023. Adapun laba bersih turun 15 persen dari Rp 3,21 triliun pada enam bulan pertama 2022 menjadi Rp 2,74 triliun hingga akhir Juni 2023.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Menyibak Kinerja Saham Emiten Nikel di Tengah Optimisme HilirisasiBerikut sejumlah kinerja saham emiten nikel di tengah euforia hilirisasi dan kendaraan listrik.
Baca lebih lajut »
Adu Kinerja 5 Bank Digital Penguasa Pasar, Ini JawaranyaMayoritas emiten bank digital di Indonesia mencatat pertumbuhan kinerja yang baik sepanjang semester I tahun 2023.
Baca lebih lajut »
Persatuan Betawi semarakkan HUT RI di Kota Tua dengan beragam acaraPersatuan Betawi menyemarakkan perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) Ke-78 Kemerdekaan RI di Kawasan wisata Kota Tua di Jakarta Barat dengan berbagai ...
Baca lebih lajut »
Wuling Tampilkan Beragam Special Display Kendaraan Listriknya, Air ev di GIIAS 2023Wuling menampilkan beragam special display Air ev di GIIAS 2023, mulai untuk keperluan medical assistance, kepolisian, sampai special livery KTT ASEAN Jaka...
Baca lebih lajut »
Faisal Basri Ungkap Smelter RI Dibanjiri TKA China, Gajinya Tembus Rp 54 JutaEkonom senior Faisal Basri mengungkapkan tenaga kerja asing (TKA) di proyek smelter nikel di Indonesia membludak.
Baca lebih lajut »
Beragam Strategi Parpol Nonparlemen demi Menembus SenayanParpol nonparlemen dan baru membutuhkan gimik yang 'out of the box' agar masyarakat mengenal parpol tersebut.
Baca lebih lajut »