Kim Woo Bin Kembali Main Drama, Gugup Kerja Bareng Senior di Our Blues TempoSeleb
TEMPO.CO, Jakarta - Aktor, Kim Woo Bin akhirnya kembali ke layar kaca setelah hampir enam tahun vakum karena mengidap kanker nasofaring. Ia menjadi salah satu pemeran utama di drama Our Blues yang akan tayang akhir pekan ini.Kim Woo Bin berperan sebagai kapten kapal Park Jeong Jun dan mengaku gugup saat menghadiri konferensi pers Our Blues pada Kamis, 7 April 2022. Ia datang bersama enam pemain lain, termasuk kekasihnya, Shin Min Ah, serta penulis dan sutradara drama tersebut.
'Saya datang lebih dulu ke Pulau Jeju untuk mengobrol dengan kapten kapal dan mengikuti haenyeo atau penyelam wanita untuk melihat bagaimana mereka bekerja dan belajar memotong ikan,' katanya.Kim Woo Bin mengalami tantangan cukup berat saat syuting Our Blues. Ia sering melakukan pengambilan gambar di atas kapal dan itu membuatnya mabuk laut. Meski sudah minum obat, Kim Woo Bin tetap merasa mual. Demi kelancaran syuting, Kim Woo Bin berusaha untuk mengalihkan rasa mualnya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Bae Woo Hee Jadi Tokoh Paling Dibenci Di 'Business Proposal', Intip 7 Potret LoveablenyaBae Woo Hee Jadi Tokoh Paling Dibenci Di 'Business Proposal', Intip 7 Potret Loveablenya BaeWooHee BaeWooHee TokohPalingDibenci BusinessProposal Potret Loveable KimSejeong AhnHyoSeop
Baca lebih lajut »
Kim Tae Ri 'Emosi' Serang Sutradara 'Twenty-Five Twenty One' Diduga Karena Sad EndingKim Tae Ri sepertinya ikut emosi dengan ending 'Twenty-Five Twenty One'. Dalam sebuah video di lokasi syuting, aktris kelahiran tahun 1990 itu tampak menyerang sutradara.
Baca lebih lajut »
Singgung Provokasi, Adik Perempuan Kim Jong Un Ancam Korea Selatan Dengan Pembalasan NuklirSebelumnya Korea Utara sempat meluncurkan rudal balistik antarbenua pertamanya sejak tahun 2017. Kini Korut kembali memperingatkan Korsel untuk tak memprovokasi negaranya.
Baca lebih lajut »
Deretan Mantan Lawan Main Kim Hye Yoon Hadiri Pemutaran Film Perdana, Ada Dua Idola Grup IniFilm 'The Girl on the Bulldozer' yang dibintangi Kim Hye Yoon mendapatkan banyak dukungan tak hanya dari penggemar tetapi juga mantan lawan mainnya di beberapa proyek drama sebelumnya.
Baca lebih lajut »
6 Rekomendasi Drakor dan Film yang Dibintangi Kim Tae RiNama aktris Korea Selatan, Kim Tae Ri, sedang banyak diperbincangkan setelah suksesnya drama Twenty Five Twenty One yang ia bintangi.
Baca lebih lajut »
Foto Kencan Jo In Sung dan Kim Min Hee Mendadak Trending, Ada Apa?Artikel yang dimaksud mengungkap kisah kencan Kim Min Hee dan Jo In Sung. Yang paling mencolok adalah seluruh rangkaian foto pasangan yang diam-diam masuk ke dalam mobil untuk pergi berkencan.
Baca lebih lajut »