Kim Kardashian Timbun 30 Ribu Baju di Gudang, Dikumpulkan dari 15 Tahun Lalu

Indonesia Berita Berita

Kim Kardashian Timbun 30 Ribu Baju di Gudang, Dikumpulkan dari 15 Tahun Lalu
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 51 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 24%
  • Publisher: 83%

Kim Kardashian diketahui mendaur ulang gaun untuk dikenakan dalam pesta pernikahan Kourtney Kardashian dan Travis Barker di Italia.

Liputan6.com, Jakarta - Kim Kardashian kembali buka-bukaan. Kali ini tentang gudang besar di rumahnya yang berfungsi untuk menampung baju-baju yang pernah dipakainya selama 15 tahun tampil sebagai selebritas. Pendiri label SKIMS itu memperkirakan ada sekitar 30 ribu baju yang tersimpan di gudang rumahnya.

Setelah Kanye dan Kim berpisah, ia kehilangan penopang fashionnya selama ini hingga memaksanya untuk mencari tahu sendiri. Ia mengaku selama ini selalu bergantung pada orang lain. "Hal gila tentang Kim, adalah Anda bisa seperti memegang gaun, dan dia akan memberi tahu Anda di mana dia mengenakan gaun itu, apa warna eye shadow-nya, jika dia berponi, jika dia memiliki kuncir kuda yang tinggi," kata Romulus."Dia memiliki keseluruhan cerita di balik setiap pakaian yang dia kenakan."

Kim mengatakan, ia langsung menarik busana dari Dolce & Gabbana untuk dikenakan ulang saat tahu ia akan berangkat ke Italia."Gaun yang kukenakan di pernikahan adalah Dolce & Gabbana yang kubeli di Bergdorf Goodman pada 2011 dan mengenakannya di Glamour Awards," ia menjelaskan. Hasilnya, tampilan Kim selaras dengan tema busana saat itu, yakni gothic. Kim bahkan mendandani putrinya, North, dengan busana serba hitam dilengkapi tas tangan mungil untuk melengkapi penampilan.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

liputan6dotcom /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Direktur Kreatif HYBE Kim Sung Hyun Beri Pujian untuk Para Member BTSDirektur Kreatif HYBE Kim Sung Hyun Beri Pujian untuk Para Member BTSKim Sung Hyun tanpa ragu memberikan pujian untuk Jin dkk ketika diminta untuk membagikan pendapatnya tentang setiap pelantun lagu 'Dynamite' tersebut dalam sebuah wawancara.
Baca lebih lajut »

Kim Jong-un Pertimbangkan Longgarkan Pembatasan Covid-19 |Republika OnlineKim Jong-un Pertimbangkan Longgarkan Pembatasan Covid-19 |Republika OnlineKorut akan segera melonggarkan serangkaian pembatasan Covid-19
Baca lebih lajut »

Kim Ji Won Bersaudara Tunjukkan Ending Tak Terduga, Rating 'My Liberation Notes' Pecah RekorKim Ji Won Bersaudara Tunjukkan Ending Tak Terduga, Rating 'My Liberation Notes' Pecah Rekor'My Liberation Notes' telah menayangkan episode pamungkas pada Minggu (29/5). Episode terakhir yang menunjukkan akhir kisah Kim Ji Won bersaudara mampu mencetak rekor rating pribadi.
Baca lebih lajut »

Kim Jong Un Paksa Anggota Partai Sumbangkan Makanan dan Obat-obatan - Pikiran-Rakyat.comKim Jong Un Paksa Anggota Partai Sumbangkan Makanan dan Obat-obatan - Pikiran-Rakyat.comPemimpin tertinggi, Kim Jong Un juga telah mengeluarkan seruan usai kasus Covid-19 pertama muncul di negaranya
Baca lebih lajut »

Kim Jong Un Murka, Tiba-Tiba Jebloskan Pejabat ke Penjara!Kim Jong Un Murka, Tiba-Tiba Jebloskan Pejabat ke Penjara!Pejabat yang dipenjara dianggap telah lalai dalam mengendalikan penyebaran virus Covid-19
Baca lebih lajut »

Song Ji Hyo Ngamuk Kim Jong Kook Peluk Bintang Tamu Cewek 'Running Man'Song Ji Hyo Ngamuk Kim Jong Kook Peluk Bintang Tamu Cewek 'Running Man'Episode terbaru 'Running Man' menunjukkan member dan bintang tamu bertanding melawan penjaga penjara dalam permainan sepak bola. Di sanalah Kim Jong Kook memeluk bintang tamu cewek.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-01 16:40:47