Relawan Pengusaha Nasional (Repnas) Jatim merayakan kemenangan Khofifah-Emil dengan tasyakuran. Di acara ini Repnas Jatim mengajak semua pihak bersatu.
Repnas Jatim menggelar silaturahmi dan tasyakuran usai tuntasnya Pilgub Jatim 2024 dan mengajak semua pihak bersatu. Relawan Pengusaha Nasional Jawa Timur menggelar acara silaturahmi dan tasyakuran untuk merayakan kemenangan pasangan Khofifah Indar Parawansa dan Emil Elestianto Dardak dalam Pilgub Jatim 2024 .
Ketua Repnas Jatim, Restu Prayogi, dalam sambutannya mengungkapkan rasa terima kasih kepada seluruh jajaran Repnas di tingkat provinsi hingga kabupaten dan kota.Didukung Milenial Jatim, Khofifah-Emil Komitmen Perjuangkan Hal Ini Prayogi juga menyoroti peran aktif Repnas selama masa kampanye, di mana hampir setiap kunjungan Khofifah maupun Emil selalu didampingi oleh perwakilan Repnas di berbagai daerah."Alhamdulillah, teman-teman Repnas selama ini sangat sering mendampingi kampanye ibu Khofifah dan mas Emil di daerah daerah. Insya Allah, lima tahun ke depan, kami siap terus berkontribusi dalam mewujudkan visi Jatim Gerbang Baru Nusantara," tambahnya.
Sementara Ketua Tim Pemenangan Pasangan Khofifah-Emil, Boedi Prijo Soeprajitno, turut memberikan apresiasi atas kontribusi Repnas.
Pilkada Jatim 2024 Pilkada Jatim Pilgub Jatim 2024 Pilgub Jatim Khofifah-Emil Repnas Jatim Surabaya Kampanye Jatim Gerbang Kepemimpinan Khofifah-Emil Masa Kepemimpinan Khofifah-Emil Lima Gerbang Baru Nusantara Khofifah - Emil Pilgub Solidaritas Boedi Prijo Luluk Nur Hamidah - Lukmanul Khakim Tim Mas Emil Boedi Prijo Soeprajitno Tpp Tpp Khofifah - Kpu Semangat Rekap Pemenangan Visi Jatim Gerbang Baru Nusantara Ketua Repnas Jatim Jawa Timur Restu Prayogi
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Konser Relawan Gokil Khofifah-Emil Pecah, Emil Dardak Nyanyikan KangenRelawan Generasi Optimis Khofifah-Emil (GOKIL) GASPOL menggelar konser di DBL Arena, Jumat (22/11/2024). Konser ini diramaikan puluhan ribu anak muda.
Baca lebih lajut »
Khofifah-Emil Menang Telak di TPS Tempat Khofifah MencoblosKhofifah - Emil mampu meraih suara 210 sedangkan Pasangan Luluk Nur Hamidah-Lukmanul 9 Suara sedangkan pasangan Tri Rismaharini-KH Zahrul Azhar Asumta memperoleh suara 156 suara
Baca lebih lajut »
Khofifah-Emil Menang Mutlak di TPS Rumah Emil Dardak TrenggalekPasangan cagub Khofifah-Emil menang telak di TPS 005 Trenggalek dengan 273 suara. Emil mohon maaf tak bisa nyoblos di Ngantru
Baca lebih lajut »
Pidato Emil Dardak di Depan Pendukung: Jaga Suara Khofifah-Emil!Khofifah-Emil Indar Parawansa unggul versi quick count di berbagai lembaga survei seperti Charta Politika dan Litbang Kompas.
Baca lebih lajut »
Quick Count Pilkada Jatim Data 100 Persen: Khofifah-Emil Unggul 57.23 PersenPerolehan suara Khofifah Indar Parawansa-Emil Elestianto Dardak di Pilkada Jatim unggul dari dua pasangan calon pesaingnya, menurut quick count Charta Politika.
Baca lebih lajut »
”Exit Poll” Litbang Kompas Pilkada Jatim: Kemenangan Khofifah-Emil dari Pemilih Loyal dan NahdliyinKemenangan Khofifah-Emil ditopang suara pemilih lamanya yang loyal, yaitu nadhliyin pada Pilkada Jatim 2008, dan limpahan pemilih Gus Ipul di Pilkada Jatim 2018.
Baca lebih lajut »