Cacar monyet dapat menular melalui berbagai cara, utamanya kontak langsung.
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Temuan kasus pertama cacar monyet di Indonesia membuat sebagian masyarakat menjadi khawatir. Kementerian Kesehatan mengatakan pasien itu adalah pria berusia 27 tahun asal DKI Jakarta yang memiliki riwayat perjalanan ke luar negeri.
Cara penularan cacar monyet ke manusia bisa melalui beberapa hal. Pertama, kontak langsung dengan hewan yang terinfeksi melalui gigitan, cakaran, atau melalui kontak dengan cairan tubuh hewan yang terinfeksi. Menurut Dhelya, mereka yang memiliki banyak luka di tubuhnya bisa berisiko lebih besar tertular monkeypox. Virus dapat masuk ke dalam tubuh melalui kulit yang luka atau terbuka , saluran pernapasan, atau selaput lendir .
Dhelya menganjurkan masyarakat untuk tidak mengonsumsi daging hewan yang kurang matang. Sebaiknya, masak daging hewan sampai matang dan hindari konsumsi hewan buas. Ogoina menemukan kasus cacar monyet pertama yang terdokumentasi pada manusia pada tahun 1970-an di antara anak-anak dari Kongo, Liberia, dan Sierra Leone. Sebelum itu, para ilmuwan mendeteksi kasus pertama pada monyet di fasilitas hewan di Kopenhagen, Denmark, pada 1958. Dari situlah, penyakit ini mendapatkan nama"cacar monyet".
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Diklaim Lebih Ringan dari Cacar Air, Ini Gejala Cacar MonyetGejala cacar monyet dimulai dengan demam, sakit kepala, nyeri otot, dan kelelahan.
Baca lebih lajut »
DKI Jakarta Kemasukan Cacar Monyet, Kenali Gejala Cacar Monyet, Bukan Cuma RuamCacar monyet yang ditemui kasus pertamanya di Indonesia pada Sabtu (20/8) ditandai salah satunya dengan ruam atau lesi di kulit akibat infeksi.
Baca lebih lajut »
Cacar Monyet Telah Ada di Indonesia, Simak Perbedaan Utama dengan Cacar Air - Pikiran-Rakyat.compasien cacar monyet akan berlanjut dengan gejala lesi kulit yang dimulai dari tangan dan mata hingga menyebar ke seluruh tubuh.
Baca lebih lajut »
1 Orang Terkonfirmasi Cacar Monyet di RI, Laki-laki 27 Tahunada satu orang pasien terkonfirmasi cacar monyet (monkeypox) di Indonesia.
Baca lebih lajut »
Kemenkes Konfirmasi Pasien Cacar Monyet Pertama Indonesia dari DKI Jakarta |Republika OnlineSatu pasien terkonfirmasi positif cacar monyet dari DKI Jakarta.
Baca lebih lajut »
Biar Paham! Cacar Monyet Tak Serang Kelompok TertentuCacar monyet tidak menyerang kelompok-kelompok tertentu, jangan sampai ada salah pemahaman
Baca lebih lajut »