Khabib Nurmagomedov khawatir Conor McGregor kini jauh lebih baik.
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pertarungan ulang antara Khabib Nurmagomedov lawan Conor McGregor menjadi duel UFC yang paling ditunggu-tunggu oleh penikmat olahraga MMA. Legenda UFC, Chuck Liddell, pun ikut bicara dengan menyebut Khabib kemungkinan khawatir kalah jika kembali menghadapi menghadapi Conor. Baca Juga ''Tidak masuk akal , kecuali Khabib khawatir dikalahkan,'' kata Liddell, seperti dikutip dari TalkSport, belum lama ini.
Liddell menilai Conor sebenarnya punya pelungan memukul jatuh Khabib ketika keduanya bertarung di UFC 229 pada Oktober 2018 lalu. ''Pada pertarungan terakhir, saya pikir dia sudah melakukan apa yang semestinya dilakukan untuk mengalahkan Khabib,'' kata Liddell. Masalahnya, kata Liddell, McGregor saat itu sudah kelelahan saat bertarung di ronde ketiga. Pukulannya tidak lagi memiliki kekuatan.
''Dia sudah berhasil membuat Khabib sedikit kelelahan dan dia punya peluang melemparkannya,'' ujar Liddell. ''Tapi sayangnya, dia tidak lagi punya apapun yang tersisa untuk menjatuhkan Khabib.'' Jika mampu melewati dua putaran pertama dan pukulannya masih memiliki kekuatan, Liddell yakin McGregor saat itu mampu menjatuhkan Khabib. Dan, Khabib sepertinya tidak ingin hal tersebut terjadi.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Jelang UFC 249, Dana White Bicara Duel Conor McGregor Vs Khabib NurmagomedovDana White menyebut bahwa Khabib dan McGregor merupakan ikon di dunia seni bela diri campuran.
Baca lebih lajut »
Khabib Dinilai tak Butuh Uang Jika Tarung Ulang Vs McGregor |Republika OnlineNamun, belum ada yang memastikan kedua petarung bisa kembali bertemu.
Baca lebih lajut »
Ferguson: Khabib dan McGregor Penakut dan Harus PensiunJelang melawan Justin Gaethje, Tony Ferguson masih kesal terhadap Khabib Nurmagomedov yang mundur dari UFC 249.
Baca lebih lajut »
Tony Ferguson Sarankan Conor McGregor dan Khabib Nurmagomedov untuk Pensiun'Saya berkata kepada Khabib, lebih baik dia mundur dan menyingkir, begitu juga dengan McNuggets (McGregor). Mereka berdua seharusnya pensiun.'
Baca lebih lajut »
Tak Perlu Uang buat Pancing Khabib Nurmagomedov Lawan Conor McGregorPresiden UFC Dana White, menyebut tak perlu pancing Khabib Nurmagomedov dengan uang agar mau bertarung dengan Conor McGregor.
Baca lebih lajut »
Ferguson Nilai Gaethje Lebih Hebat dari KhabibTony Ferguson menilai Justin Gaethje lebih hebat dibandingkan Khabib Nurmagomedov yang terlalu rumit dalam mengeluarkan teknik di oktagon.
Baca lebih lajut »