Ketua Umum DPP Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) Haris Pertama mengatakan bahwa pembentukan provinsi Papua Barat Daya sangat strategis untuk dilakukan ...
“Pembentukan Provinsi Papua Barat Daya sangat strategis untuk dilakukan karena bisa mendorong agar wilayah tersebut bisa lebih maju, baik ekonomi, pendidikan, kesehatan, serta indeks pembangunan manusia yang semakin baik,” kata Haris dalam keterangan
Haris mengatakan bahwa pengalaman empiris telah menunjukkan pemekaran wilayah bisa membawa perubahan yang signifikan terhadap kemajuan suatu wilayah. Ketika DPP KNPI menggelar Rapat Pleno 4 pada tanggal 4 Desember 2022 di Jakarta, KNPI telah memutuskan mengenai Pembentukan DPD KNPI Pemekaran Daerah/Wilayah baru, sesuai dengan Peraturan Organisasi Nomor 8 tentang pembentukan DPD KNPI Pemekaran Daerah/Wilayah.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Provinsi Papua Barat Daya Butuhkan 1.056 ASNSaat melakukan rama tama bersama muspida, ormas, hingga masyarakat dari enam Kabupaten dan satu kota di Provinsi Papua Barat Daya. Muhammad Musa’ad menyampaikan
Baca lebih lajut »
Pj Gubernur: Mari Kita Jadikan Papua Barat Daya sebagai Pintu Gerbang Indonesia untuk PasifikPenjabat Gubernur Papua Barat Daya Mohammad Musa'ad akan menjadikan Provinisi Papua Barat Daya sebagai pintu masuk Indonesia untuk Pasifik
Baca lebih lajut »
Penjabat Gubernur Papua Barat Daya Canangkan 9 Program UtamaPemerintahan Provinsi Papua Barat Daya resmi dimulai pada Jumat ini. Penjabat Gubernur Muhammad Musaad mencanangkan sembilan program utama di provinsi tersebut. Nusantara AdadiKompas
Baca lebih lajut »
Masyarakat Gelar Pesta Rakyat Sambut PJ Gubernur Papua Barat DayaTarian adat Suku Maybrat dipersembahkan dalam pesta rakyat penyambutan Penjabat Gubernur dan Sekretaris Daerah Provinsi Papua Barat Daya, Muhammad Musa’ad dan E
Baca lebih lajut »
Polisi Bidik Calon Tersangka Dugaan Korupsi Hibah KONI Papua BaratDitreskrimsus Polda Papua Barat mulai membidik sejumlah calon tersangka dugaan korupsi dana hibah organisasi KONI Papua Barat.
Baca lebih lajut »