Ketua Pelaksana Konser Lentera Festival 2024 Pakai Uang Tanpa Sepengetahuan Panitia Lain

Konser Lentera Festival Berita

Ketua Pelaksana Konser Lentera Festival 2024 Pakai Uang Tanpa Sepengetahuan Panitia Lain
TangerangKonser Lentera TangerangKonser
  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 56 sec. here
  • 5 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 36%
  • Publisher: 83%

Polisi menangkap MDP di Lebak Banten atas dugaan penggelapan gelaran konser Lentera Festival 2024, sehingga membuat penonton ricuh dan membakar soundsystem.

MDP, 27 tahun, Ketua Pelaksana Konser Lentera Festival 2024, mengaku kepada polisi bahwa uang yang dibawanya kabur, dipakai untuk kepentingan pribadi dan tidak diketahui oleh panitia pelaksana lainnya.

Sehingga, karena ulah MDP tersebut, gelaran konser yang seharusnya jadi ajang hiburan karena penampilan Feel Komplo, Guyon Waton, dan NDX AXA, batal digelar.Atas perbuatan tersebut, tersangka dikenakan sangkaan berlapis. Antara lain Pasal 62 Ayat Jo Pasal 81 huruf f dan/atau Pasal 62 Ayat Jo Pasal 16 , Undang-Undang Nomor 8 Tahun 1999 tentang Perlindungan Konsumen dan atau Pasal 378 KUH-Pidana dan atau Pasal 372 KUH-Pidana.

Ketua Pelaksana Konser Lentera Festival Ditetapkan sebagai TersangkaPolisi menetapkan Muhammad Dian Permana Angga, 27 tahun, ketua pelaksana Konser Lentera Festival, sebagai tersangka dalam kasus penipuan dan merugikan ratusan juta rupiah. Kasat juga menjelaskan penetapan itu diputuskan setelah pihaknya mengumpulkan bukti-bukti dan gelar perkara kasus tersebut. Sehingga diputuskan sebagai tersangka terhadap yang bersangkutan.

Kejadian tersebut, berawal saat pukul 19.00 WIB, penonton melihat tidak ada panitia di area panggung dan panggung masih terlihat gelap. Padahal, berdasarkan rundown acara di Tangerang itu, konser di mulai sekitar pukul 20.00 WIB.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

liputan6dotcom /  🏆 4. in İD

Tangerang Konser Lentera Tangerang Konser

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Ketua Lentera Festival 2024 Ditetapkan Tersangka, Diduga Gelapkan Dana dan Tipu Penonton!Ketua Lentera Festival 2024 Ditetapkan Tersangka, Diduga Gelapkan Dana dan Tipu Penonton!Permana sebelumnya diciduk polisi dari Kepolisian Resor Kota Tangerang di Lebak Banten.
Baca lebih lajut »

Polisi Tetapkan Ketua Panitia Konser Lentera Festival 2024 Jadi TersangkaPolresta Tangerang telah menetapkan Ketua Panitia Konser di Pasar Kemis, Muhammad Dian Permana sebagai tersangka. Dia diduga menggelapkan
Baca lebih lajut »

Polisi Sebut Ketua Panitia Lentera Festival 2024 Kabur Sebelum Acara DimulaiPolisi Sebut Ketua Panitia Lentera Festival 2024 Kabur Sebelum Acara Dimulai“Sebelum konser belangsung (kabur). Pas dilakukan pengecekan ke rumah MDP sudah tidak ada di kediamannya,” kata Ipda Jaenudin.
Baca lebih lajut »

Fakta Terbaru Kasus Lentera Festival 2024, Ketua Panitia DitangkapFakta Terbaru Kasus Lentera Festival 2024, Ketua Panitia DitangkapKepolisian Tangerang Kota berhasil menangkap pelaku yang berinisial MDPA, ketua Lentera Festival 2024.
Baca lebih lajut »

Ketua Panitia Lentera Festival 2024 Kabur sebelum Konser DimulaiKetua Panitia Lentera Festival 2024 Kabur sebelum Konser DimulaiKetua Panitia Tangerang Lentera Festival 2024, Muhammad Dian Permana (27), ternyata kabur sebelum konser dimulai. Dia diduga kuat menggelapkan dan
Baca lebih lajut »

Polresta Tangerang Tangkap Ketua Panitia Konser Musik Lentera Festival 2024Polresta Tangerang Tangkap Ketua Panitia Konser Musik Lentera Festival 2024Polisi menangkap ketua panitia penyelenggara Konser Lentera Festival berinisial MDN atau MDPA (27), pada hari ini, Rabu (26/6/2024).
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-19 03:44:32